:: Artikel Jurnal :: Kembali

Artikel Jurnal :: Kembali

Peran opioid dalam tata laksana dispnea pada pasien paliatif / Riska A Ambarwati, Rudy Putranto

Riska A Ambarwati; Rudy Putranto (Departement of Internal Medicine, Faculty of Medicine Universitas Indonesia, 2016)

 Abstrak

ABSTRAK
Perawatan paliatif adalah pendekatan medis yang bertujuan untuk meningkatkan kualitias hidup pasien dan keluarga yang sedang menghadapi penyakit yang mengancam nyawa melaui pencegahan dan mengurangi penderitaan dengan indentifikasi dini, penilaian masalah yang tepat, serta pengelolaan nyeri dan masalah fisik lain, psikososial, dan spiritual. Pelayanan ini dimulai ketika pasien terdiagnosis dan diberikan bersamaan dengan terapi spesifik.
konsesus American Thoracic Society ( ATS) mendefinisikan dispnea sebagai pengalaman sujektif berupa rasa tidak nyaman yang terdiri atas sensasi kualitatif yang bervariasi intensitasnya. Dispnea adalah salah satu dari gejala yang paling sering dijumpai pada pasien dengan kanker paru stadium lanjut, fibrosis kistik, fibrosis interstisialis, maupun penyakit paru obstruktif kronis (PPOK) yang mengakibatkan hendaya dan relatif sulit diatasi.
makalah ini ajan menbahas mengenai penggunaan opioid sebagai salah satu cara untuk mengurangi dispnea pada pasien paliatif terutama pasien yang refrakter terhadap terapi primer. meskipun banyak klinisi yang mempertimbangkan mengenai keamanan penggunaan opioid pada pasien karena efek depresi pernapasan yang terjadi penggunaan opioid secara tepat relatif aman.

 Metadata

No. Panggil : 616 UI-JCHEST 3:2 (2016)
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Subjek :
Penerbitan : Jakarta: Departement of Internal Medicine, Faculty of Medicine Universitas Indonesia, 2016
Sumber Pengatalogan : LibUI indeng rda
ISSN : 23554584
Majalah/Jurnal : Indonesia Jurnal of CHEST
Volume : Vol. 3, No. 2, Apr-Jun 2016: Hal. 67-72
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated
Tipe Carrier : volume
Akses Elektronik :
Institusi Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 4, R. Koleksi Jurnal
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
616 UI-JCHEST 3:2 (2016) 03-18-505411896 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20470170