:: Artikel Jurnal :: Kembali

Artikel Jurnal :: Kembali

Analisa toe cap plastik hasil proses cetak injeksi = Analysis of injection molded plastic toe cap

Dwi Wahini, Arum Tuniari, Hardjaka, Ihda Novia Indrajati (Balai Besar Kulit, Karet, dan Plastik, 2016)

 Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa toe cap yang dibuat dari berbagai bahan plastik dengan menggunakan mesin cetak injekti. Bahan yang digunakan dalam penelitian ini adalah polikarbonat (PC), akrilonitril butadienastiren (ABS) dan polipaduan PC/ABS. Penyetelan suhu dan tekanan injeksi berdasarkan pada bahan yang digunakan. Toe cap yang diperoleh dilakukan pengujian sesuai dengan standard uji ISO 20345: 2011, Personal Protective Equipment-Safety Footwear meliputi: ketahanan pukul dengan energi 200 J dan ketahanan terhadap tekanan dengan beban 15 kN. Hasil uji menunjukkan bahwa toe cap yang dibuat dari poli paduan PC/ABS yang dicetak pada suhu 225-240 ºC, suhu nozzle 120 ºC, tekanan injeksi 58-65% dan tekanan holding 60% telah memenuhii persyaratan sepatu pengaman

 Metadata

No. Panggil : AJ-Pdf
Entri tambahan-Nama orang :
Subjek :
Penerbitan : Yogyakarta: Balai Besar Kulit, Karet, dan Plastik, 2016
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
ISSN : 24773298
Majalah/Jurnal : Prosiding Seminar Nasional Kulit, Karet, dan Plastik ke-5
Volume : Vol.5, Oktober 2016: hal.95-104
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated
Tipe Carrier : volume
Akses Elektronik :
Institusi Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 4, R. Koleksi Jurnal
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
AJ-Pdf 03-18-911332474 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20471732