Analisis stakeholder engagement dalam proses penyusunan laporan keberlanjutan: studi kasus pada perusahaan di industri minyak dan gas di Indonesia = An analysis of stakeholder engagement in the process of sustainability reporting: a case study of an Inndonesian company in oil and gas industry
Olga Devina Haerinisa;
Chaerul D. Djakman, supervisor; Taufik Hidayat, examiner; Yan Rahadian, examiner
([Publisher not identified]
, 2018)
|
ABSTRAK Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis praktik stakeholder engagement pelibatan pemangku kepentingan oleh perusahaan dalam proses penyusunan laporan keberlanjutan. Stakeholder engagement merupakan bagian penting yang telah ditekankan oleh berbagai panduan penyusunan laporan keberlanjutan internasional sebagai aktivitas yang harus dilakukan oleh perusahaan dalam menyusun laporan keberlanjutan. Analisis stakeholder engagement dilakukan pada salah satu perusahaan di sektor hilir industri minyak dan gas di Indonesia. Data diperoleh melalui wawancara dengan pihak yang berkaitan dalam perusahaan, kuesioner, dokumen-dokumen internal perusahaan, data sekunder, serta tinjauan literatur. Penelitian ini berbentuk studi kasus dimana judgement peneliti sangat berpengaruh terhadap hasil dari penelitian. Peneliti menemukan bahwa perusahaan objek dalam penelitian ini didorong oleh teori legitimacy dan signaling dalam menerbitkan laporan keberlanjutan untuk pertama kalinya. Namun, perusahaan belum melakukan perencanaan stakeholder engagement secara sistematis dan strategis dalam proses penyusunan laporan keberlanjutan. Sehingga perbaikan praktik stakeholder engagement dalam perusahaan menjadi hal yang penting untuk meningkatkan kualitas laporan keberlanjutan perusahaan kedepannya. ABSTRACT This study aims to analyze the stakeholder engagement practice of a company in the process of preparing sustainability report. Stakeholder engagement is an important part that has been emphasized by many international sustainability reporting guidelines, as an activity that should be conducted in preparing company rsquo s sustainability report. The analysis was performed against an Indonesian company in the downstream sector of oil and gas industry. Data were obtained through interviews, questionnaire, company rsquo s internal documents, secondary data, and literature review. This study is in the form of case study where the researcher rsquo s judgements are very influential on the results of the research. The study found out that the company was motivated by legitimacy and signaling theory when it was decided to publish company rsquo s sustainability report for the first time. However, the company has not yet developing a systematic and strategic stakeholder engagement plan to prepare for its sustainability report. Hence, an improvement in company rsquo s stakeholder engagement practice is an important part to achieve a better quality of its sustainability report in the future. |
S-Pdf-Olga Devina Haerinisa.pdf :: Unduh
|
No. Panggil : | S-Pdf |
Entri utama-Nama orang : | |
Entri tambahan-Nama orang : | |
Entri tambahan-Nama badan : | |
Subjek : | |
Penerbitan : | [Place of publication not identified]: [Publisher not identified], 2018 |
Program Studi : |
Bahasa : | ind |
Sumber Pengatalogan : | LibUI ind rda |
Tipe Konten : | text |
Tipe Media : | computer |
Tipe Carrier : | online resource |
Deskripsi Fisik : | xvii, 233 pages : illustration ; appendix |
Naskah Ringkas : | |
Lembaga Pemilik : | Universitas Indonesia |
Lokasi : | Perpustakaan UI |
No. Panggil | No. Barkod | Ketersediaan |
---|---|---|
S-Pdf | 14-20-269619933 | TERSEDIA |
Ulasan: |
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20474236 |