Implementasi deseleksi koleksi di Perpustakaan DPR RI = Implementation of collection deselection at library of the House Representatives Republic Indonesia
Luthfia Octaviani;
Fuad Gani, supervisor; Laksmi, examiner; Naibaho, Kalarensi, examiner; Muhamad Prabu Wibowo, examiner
(Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2018)
|
Penelitian ini membahas mengenai penyelenggaraan deseleksi koleksi di Perpustakaan DPR RI dengan melihat salah satu kegiatan yang berada dalam bagian pengembangan koleksi. Tujuan dari penelitian ini untuk mengidentifikasi kegiatan deseleksi koleksi di Perpustakaan DPR RI. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode studi kasus. Informan penelitian ini adalah kepala perpustakaan, dan pustakawan yang turun langsung dalam kegiatan ini. Hasil dari penelitian ini adalah deseleksi koleksi di Perpustakaan DPR RI sudah berjalan dengan baik walau masih terdapat beberapa aspek yang tidak dilakukan sehingga menghambat kinerja dari kegiatan tersebut. Deseleski koleksi di Perpustakaan DPR RI memiliki dampak terhadap kredibilitas koleksi di perpustakaan serta tata ruang perpustakaan yang menjadi lebih luas sehingga dapat digunakan untuk menambah fasilitas menunjang di perpustakaan. Akan tetapi perpustakaan DPR RI perlu untuk membuat kebijakan mengenai deseleksi koleksi sebagai standar atau acuan yang digunakan dalam menjalankan kegiatan ini yang nantinya dapat di pertanggung jawabkan. This research discusses collection deselection in the library of House of Representatives of the Republic of Indonesia by looking at one of the activities in the collection development section. The purpose of this research is to find collection deselection activities in Library of the House of Representatives of the Republic of Indonesia. This research uses qualitative approach with case study. The research information is the head of the library, and the librarian who came down directly in this activity. The result of this research is deselection collection at the House of Representatives of the Republic of Indonesia. Library has been running well although there are still some aspects that can not be done from the activity. Collection Deselection in the Library of the Republic of Indonesia Parliament has an impact on the credibility of collections in the library and the library's spatial structure which is becoming wider so that it can be used to add supporting facilities in the library. However, libraries of the House of Representatives of the Republic of Indonesia need to make rules about collection deselection as a standard or reference used in activities that can be responsible. |
S-Luthfia Octaviani.pdf :: Unduh
|
No. Panggil : | S-Pdf |
Entri utama-Nama orang : | |
Entri tambahan-Nama orang : | |
Subjek : | |
Penerbitan : | Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2018 |
Program Studi : |
Bahasa : | ind |
Sumber Pengatalogan : | LibUI ind rda |
Tipe Konten : | text |
Tipe Media : | computer |
Tipe Carrier : | online resource |
Deskripsi Fisik : | xvi, 66 pages : illustration ; appendix |
Naskah Ringkas : | |
Lembaga Pemilik : | Universitas Indonesia |
Lokasi : | Perpustakaan UI, Lantai 3 |
No. Panggil | No. Barkod | Ketersediaan |
---|---|---|
S-Pdf | 14-20-212216989 | TERSEDIA |
Ulasan: |
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20475442 |