:: UI - Makalah dan Kertas Kerja :: Kembali

UI - Makalah dan Kertas Kerja :: Kembali

Artikulasi identitas indo dalam media digital: analisis atas tiga laman dan blog orang Indo = The Articulation of the Indos identity in digital media: analysis of the three Indos sites and blog

Agung Bagas Mukti; Christina Turut Suprihatin, supervisor (Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2018)

 Abstrak

Artikel ini membahas artikulasi identitas orang Indo di Belanda. Tujuan penulisan artikel ini untuk menjelaskan identitas Indo yang ditampilkan oleh blogger melalui objek, pilihan warna dan tata letak pada laman/blog mereka. Data yang digunakan tiga laman/blog, yaitu Indisch4ever.nu, hoezoindo.nl dan nusantara.nl. Dalam artikel ini, metode yang digunakan adalah metode kualitatif dan teori yang digunakan adalah teori artikulasi Stuart Hall. Hasil analisis menunjukkan bahwa artikulasi identitas Indo yang ditampilkan melalui berbagai objek yang merepresentasikan budaya Indo, Belanda dan Indonesia. Pilihan warna, dan tata letak dimunculkan sesuai dengan peran laman/blog.

This paper discusses the articulation of the Indo's identity in The Netherlands. This research aims to explain the Indo's identity that is shown by indo's blogger through an object, color selection and layout on their sites/blog. The datas used in this research are Indisch4ever.nu, hoezoindo.nl dan nusantara.nl. The method used in this paper is a qualitative method and the theory used is Stuart Hall's articulation theory. The results of the analysis indicates that the articulation of Indo's identity is displayed through various objects that represent Indo's, Dutch and Indonesian cultures. Color selection and layout that are shown are based on the role of the site/blog.

 File Digital: 1

Shelf
 MK-Agung Bagas Mukti.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

No. Panggil : MK-pdf
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2018
Program Studi :
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : computer
Tipe Carrier : online resource
Deskripsi Fisik : 29 pages
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
MK-pdf 10-18-739127762 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20479082