:: Artikel Jurnal :: Kembali

Artikel Jurnal :: Kembali

The analysis of basic sentence patterns inwriting used by the first semester student in english department of Nommensen HKBP University academic year 2017/ 2018 / Napitupulu, Fenty Debora

Napitupulu, Fenty Debora; (Universitas HKBP Nommensen, 2018)

 Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pola-pola dasar kalimat mahasiswa dalam menulis karangan. metode penelitian dirancang dengan metode deskriptif kualitatif. dalam hal ini, subjek penelitian adalah mahasiswa bahsa inggris semester satu. setiap mahasiswa diarahkan menuliskan teks recount dan selanjutnya peneliti menganalisanya. hasil penelitian menunjukkan bahwa sebahagian besar dari mahasiswa hanya mampu menggunakan tiga pola kalimat dasar yaitu s+v, s+v+o, dan s+lv+adj. pola kalimat lainnya seperti sv+io+o, s+v+o+oc, s+lv+n belum ditemukan. disamping itu terdapat beberapa kesalahan dalam grammar seperti tenses, penggunaan linking verb, parts of speech, dsb. ini menunjukkan bahwa mahasiswa semester satu jurusan pendidikan bahasa inggris masih sangat lemah dalam menggunakan pola-pola kalimat bahasa inggris.

 Metadata

No. Panggil : VISI 26:1 (2018)
Entri utama-Nama orang :
Subjek :
Penerbitan : Sumatera Utara: Universitas HKBP Nommensen, 2018
Sumber Pengatalogan : LibUI eng rda
ISSN : 08530203
Majalah/Jurnal : Majalah Ilmiah Universitas HKBP Nommensen
Volume : Vol. 26, No. 1, Februari 2018 Hal 3379-3395
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated (rda media)
Tipe Carrier : volume
Akses Elektronik :
Institusi Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 4, R. Koleksi Jurnal
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
VISI 26:1 (2018) 03-19-119349453 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20487379