:: UI - Makalah dan Kertas Kerja :: Kembali

UI - Makalah dan Kertas Kerja :: Kembali

Analisis komparatif terhadap studi objektivitas media massa berbasis Islam dalam peliputan isu agama = Comparative analysis of the study of Islamic-based mass medias objectivity in covering religion issues

Muhammad Isa; Awang Ruswandi, supervisor (Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2019)

 Abstrak

Saat ini media berbasis agama banyak bermunculan, mulai dari media cetak sampai media daring. Namun, objektivitas seringkali masih menjadi masalah seiring hadirnya media-media tersebut. Oleh karena itu, perlu ada perhatian khusus terhadap masalah ini. Terdapat dua penelitian yang membahas masalah ini menggunakan teori objektivitas Westerstahl dengan dua kasus yang berbeda. Perbedaan juga terlihat pada pengukuran di tahap operasionaliasi teori objektivitas Westerstahl. Penelitian pertama membahas tentang objektivitas pada Majalah Sabili saat meliput konflik Ambon, Sampit, dan Poso tahun 1999-2001. Penelitian kedua membahas tentang objektivitas pada media daring Voa-Islam dalam meliput penolakan terhadap Gubernur DKI Jakarta tahun 2014. Hasil dari kedua penelitian menemukan bahwa kedua media Islam yang diteliti belum memenuhi kriteria komponen objektivitas Westertahl.

Nowadays, many religious-based media are emerging, ranging from printing to online media. Despite the fact that the platform of religious-based media is now varied, objectivity is still a problem and it needs to be discussed. There have been two studies with two different cases addressing this issue using Westerstalhs Objectivity Theory. The difference can be seen in the measurement of the operational stage in Westerstalhs Objectivity Theory. The first study investigates the objectivity of Majalah Sabili when it covered Ambon, Sampit and Poso conflict in 1999-2001 while the second study investigates the objectivity of an online media platform named VOA-Islam when they covered about the rejection of DKI Jakartas governor back in 2014. Taken together, these results show that none of these two media fulfill Westertahls objectivity criteria.

 File Digital: 1

Shelf
 MK-Muhammad Isa.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

No. Panggil : MK-pdf
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2019
Program Studi :
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : computer
Tipe Carrier : online resource
Deskripsi Fisik : 19 pages : illustration
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
MK-pdf 11-22-32980255 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20489210