Perspektif Tuhan atau diri: peran moderasi persepsi keterancaman pada pengaruh perspektif terhadap penilaian bias dalam kelompok = The perspective of God or self: the role of moderation of perception of threat on the effects of perspectives on ingroup bias
Okky Arif Rachmanputra;
Mirra Noor Milla, supervisor; Corina D.S. Riantoputra, examiner
([Publisher not identified]
, 2019)
|
ABSTRAK Penelitian ini melihat pengaruh sudut pandang pada individu terjadap pemikiranbias dalam kelompok agama. Variabel sudut pandang individu terbagi atas duavariasi yaitu sudut pandang diri dan sudut pandang Ketuhanan. Pada studi pertama,penulis ingin melihat perbedaan antara individu yang menggunakan sudut pandangdiri dengan sudut pandang Ketuhanan terhadap bias dalam kelompok agama. Padastudi kedua, penulis ingin melihat moderasi persepsi keterancaman terhadaphubungan sudut pandang terhadap bias dalam kelompok. Pada studi pertama,sebanyak 81 mahasiswa Muslim orang yang secara acak dikelompokkanberdasarkan sudut pandang diri dan sudut pandang Ketuhanan, menentukankesediaannya membantu kepada panti asuhan kelompok agama ingroup ataukelompok agama outgroup dalam sebuah skenario. Hasil studi pertamamenunjukkan bahwa tidak terdapat perbedaan pengaruh pada kelompok sudutpandang diri dengan sudut pandang Ketuhanan terhadap pemikiran bias dalamkelompok. Namun keaktifan organisasi berkorelasi positif dengan bias dalampemberian donasi kepada kelompok ingroup. Pada studi kedua, sebanyak 85mahasiswa Muslim yang secara acak dikelompokkan berdasarkan kelompok sudutpandang, menentukan kesediaannya membantu yayasan sosial dari kelompok agamaoutgroup dalam sebuah skenario. Penulis juga mengukur persepsi keterancamanpartisipan. Hasil studi kedua menjelaskan bahwa tidak terdapat perbedaan antarakelompok partisipan dengan sudut pandang diri dan Ketuhanan terhadap bias dalamkelompok. Namun persepsi keterancaman memiliki korelasi yang positif terhadapbias dalam pemberian donasi kepada kelompok outgroup. Perbedaan konteksdimana keadaan kelompok tidak dalam keadaan berkonflik menjadi salah satualasan yang dapat menjelaskan hasil penelitian ini. ABSTRACT This study wanted to know whether the influence of the perspective toingroup bias. Perspective was divided into two variations, namely selfperspectiveand the God perspective. In the first study, I wanted to see thedifference between individuals who use self-perspective and God perspectiveon bias in religious groups. In the second study, I wanted to see themoderation of perceived threat to the relationship of perspective to ingroupbias. In the first study, 81 Muslims college students had randomly groupedaccording to the self-perspective and viewpoint of Godhead. They decided tohelp orphanage from their ingroup or outgroup religious groups in a scenario.The results showed, there were no differences between groups of selfperspectivewith the God perspective on ingroup bias. But organizationattendance had a significant correlation with bias in donating ingroup. In thesecond study, 85 Muslim college students randomly grouped according toperspective groups, determined their willingness to help non-profitorganizations from outgroup religious groups in a scenario. I also measuredthe perceived threat to participants. The results showed that there was nodifference between participants with self-perspective and God perspectivetoward ingroup bias. Differences in the context where the situation of thegroup is not in the conflict were one reason that explained the results of thisstudy. |
T53800-Okky Arif Rachmanputra.pdf :: Unduh
|
No. Panggil : | T53800 |
Entri utama-Nama orang : | |
Entri tambahan-Nama orang : | |
Entri tambahan-Nama badan : | |
Subjek : | |
Penerbitan : | [Place of publication not identified]: [Publisher not identified], 2019 |
Program Studi : |
Bahasa : | ind |
Sumber Pengatalogan : | |
Tipe Konten : | text |
Tipe Media : | unmediated ; computer |
Tipe Carrier : | volume ; online resource |
Deskripsi Fisik : | x, 90 pages : illustration ; 28 cm + appendix |
Naskah Ringkas : | |
Lembaga Pemilik : | Universitas Indonesia |
Lokasi : | Perpustakaan UI, Lantai 3 |
No. Panggil | No. Barkod | Ketersediaan |
---|---|---|
T53800 | 15-21-801829381 | TERSEDIA |
Ulasan: |
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20491745 |