Hubungan antara persepsi terhadap ragam alat kontrasepsi dengan keputusan penggunaan MKJP dan Non MKJP, analisis dta sekunder pada wanita usia subur di Provinsi Nusa Tenggara Barat Tahun 2016 = Correlation between women contraceptive tools perception to their choice of LTCM Anda Non LTCM, a secondary data analysis on fertile aged women at West Nusa Tenggara Province in 2016.
Dwika Aldila;
Rita Damayanti, supervisor; Dien Anshari, examiner; Iwan Ariawan, examiner; Chandra Rudyanto, examiner; Sarah Handayani, examiner
([Publisher not identified]
, 2019)
|
ABSTRAK Rendahnya penggunaan MKJP (Metode Kontrasepsi Jangka Panjang) menjadipermasalahan pada program Keluarga Berencana (KB). MKJP memiliki tingkatefektivitas lebih tinggi, namun setiap tahun jumlah akseptor non MKJP (Suntik dan Pil)di Indonesia selalu mengalami peningkatan dibandingkan dengan MKJP (IUD danImpant) yang cenderung menurun. Persepsi akseptor terhadap alat kontrasepsimenyebabkan ketidaksesuain akseptor memilih alat kontrasepsi. Penelitian inimenggunakan desain cross sectional yang menganalisis data sekunder ICMM 2016.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui persepsi ragam alat kontrasepsi terhadapkeputusan penggunaan MKJP dan Non MKJP. Sampel dalam penelitian ini adalah wanitausia subur (WUS) usia 15 sampai 49 tahun yang menggunakan alat kontrasepsi denganjumlah responden 9100. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat hubungan yangsignifikan antara persepsi preferensi MKJP dan Non MKJP, efektivitas, pengetahuan dandurasi pernikahan terhadap keputusan penggunaan MKJP. Dalam upaya peningkatancakupan penggunaan MKJP diperlukan strategi komunikasi yang tepat dalam pembuatanprogram keluarga berencana dengan memperhatikan preferensi akseptor terhadap alatkontrasepsi dan efektivitas alat KB kepada akseptor. ABSTRACT The low usage of Long Term Montraceptive Method (LTCM) has become a problem forthe Family Planning (KB) program. LTCM has a higher effective rate than its counterpartthe non LTCM. But every year the acceptor for the non LTCM contraceptive method(shots and pills) are increasing and the LTCM contraceptive method has been steadilydeclining. The acceptor perception on the contraceptive method have caused a fault ontheir contraceptive method choice. This research uses a cross sectional method designanalysing a secondary data from the 2016 ICMM data. The purpose of this research is toknow the perception of fertile female to the various contraceptive methods (LTCM andNon LTCM). The samples in this research are 9100 fertile women ranging from 15 to 49years old whos been using contraceptive methods. The results show that there is asignificant correlation between perception preference for the LTCM and Non LTCM. Foran increase of the LTCM use coverage, it needs an effective communication strategy onthe family planning program that pays attention to the acceptor's contraceptive methodpreference and the effectiveness of the contraceptive method for the acceptor |
T-Dwika Aldila.pdf :: Unduh
|
No. Panggil : | T-Pdf |
Entri utama-Nama orang : | |
Entri tambahan-Nama orang : | |
Entri tambahan-Nama badan : | |
Subjek : | |
Penerbitan : | [Place of publication not identified]: [Publisher not identified], 2019 |
Program Studi : |
Bahasa : | ind |
Sumber Pengatalogan : | LibUI ind rda |
Tipe Konten : | text |
Tipe Media : | computer |
Tipe Carrier : | online resource |
Deskripsi Fisik : | xvi, 70 pages : illustration ; 28 cm.+ appendix |
Naskah Ringkas : | |
Lembaga Pemilik : | Universitas Indonesia |
Lokasi : | Perpustakaan UI, Lantai 3 |
No. Panggil | No. Barkod | Ketersediaan |
---|---|---|
T-Pdf | 15-21-739541674 | TERSEDIA |
Ulasan: |
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20493341 |