:: UI - Tugas Akhir :: Kembali

UI - Tugas Akhir :: Kembali

Representasi Perempuan dalam Novel Percy Jackson and the Olympians: The Lightning Thief (2005) dan Film Adaptasinya (2010) = Female Representation in the Novel Percy Jackson and the Olympians: The Lightning Thief (2005) and its Movie Adaptation (2010)

Talyta Chita Rumpoko; Bayu Kristianto, supervisor; Herlin Putri Indah Destari,examiner; Dhita Hapsarani, examiner (Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2019)

 Abstrak

Thesis ini menganalisis perubahan yang ada di film adaptasi Percy Jackson and the Olympians: The Lightning Thief (2010) beserta efek dari perubahan-perubahan tersebut terhadap penggambaran karakter perempuan ketika dibandingkan dengan teks sumber (2005). Penelitian ini akan menilai tingkat validitas opini para penggemar yang cenderung memihak novel dibandingkan dengan film adaptasinya. Dengan mengetahui hal ini, penonton dapat melihat bahwa berbeda dengan opini publik, keputusan akan perubahan yang ada di dalam film adaptasi Percy Jackson (2010) membuat representasi perempuan menjadi lebih kompleks. Dengan ini, penulis berharap penonton akan menganalisis film adaptasi lebih lanjut sebelum menetapkan pendapat dan memperlakukan adaptasi bukan hanya sebagai salinan dari teks sumber, tetapi sebagai adaptasi itu sendiri. Artikel ini menggunakan penilitian kualitatif, analisis textual, serta mise-en-scène untuk menganalisis data.

The focus of this study is to analyze alterations that are made in the movie adaptation Percy Jackson and the Olympians: The Lightning Thief (2010) and the effect that it brings to the depiction of female characters when being compared to the source text, Percy Jackson and the Olympians: The Lightning Thief (2005). This study assesses the validity of fan preference for the novel over the movie. Knowing this will allow the audience to see that despite the popular belief, the decision to make changes in the movie adaptation create a more complex female representation. This article uses qualitative research, textual analysis, as well as mise-en-scène to analyze the data. The researcher suggests that audience will analyze movie adaptation further and treat adaptations as adaptations, not as mere copies of its original text.

 File Digital: 1

Shelf
 TA-Talyta Chita Rumpoko.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

No. Panggil : TA-Pdf
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2019
Program Studi :
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : computer
Tipe Carrier : online resource
Deskripsi Fisik : 22 pages : illustration
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
TA-Pdf 16-21-237860231 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20496106