:: Artikel Jurnal :: Kembali

Artikel Jurnal :: Kembali

Beberapa catatan tentang HAM, transisi politik, dan keadilan transisional

Satya Arinanto (Lembaga Pangkajian MPR RI, 2019)

 Abstrak

Istilah Hak Asasi Manusia (HAM), transisi politik, dan keadilan transisional banyak menjadi bahan diskursus dan kajian di Indonesia pada era reformasi. Bahkan sampai saat ini, hampir sekitar 21 tahun setelah proses reformasi di Indonesia berlangsung, istilah-istilah tersebut masih tetap eksis dalam studi-studi yang terkait dengan hak asasi manusia di Indonesia; dan hal ini tampaknya masih akan berlangsung hingga ke masa depan. Untuk memahami berbagai perspektif yang terkait dengan istilah-istilah tersebut, dalam artikel ini penulis akan menyajikan beberapa catatan terkait beberapa terminologi tersebut.

 Metadata

No. Panggil : 342 JKTN 12 (2019)
Entri utama-Nama orang :
Subjek :
Penerbitan : Jakarta: Lembaga Pangkajian MPR RI, 2019
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
ISSN : 25484389
Majalah/Jurnal : Jurnal Ketatanegaraan
Volume : Vol. 12, Februari 2019. Hal: 41-64
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated
Tipe Carrier : volume
Akses Elektronik :
Institusi Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 4, R. Koleksi Jurnal
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
342 JKTN 12 (2019) 03-19-805032110 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20498531