Strategi penghantaran senyawa aktif dengan karakteristik khusus ke kolon = Strategy to deliver active compound with special characteristic to the colon
Sekar Arum Larasati;
Raditya Iswandana, supervisor; Harahap, Yahdiana, examiner; Sutriyo, examiner; Rezi Riadhi Syahdi, examiner
(Fakultas Farmasi Universitas Indonesia, 2020)
|
Sistem penghantaran obat tertarget kolon telah dimanfaatkan untuk pengobatan penyakit lokal terkait kolon, penghantaran sistemik untuk protein dan peptida, serta penghantaran obat chronotherapy. Saluran gastrointestinal bagian atas membatasi penghantaran efektif obat-obat tersebut ke kolon sehingga berbagai strategi dibutuhkan untuk secara langsung menargetkan obat ke kolon. Strategi-strategi yang telah digunakan meliputi penggunaan polimer sensitif pH, polimer sensitif enzim/polisakarida terdegradasi bakteri kolon, polimer bergantung waktu, dan sistem partikulat. Namun, kondisi fisiologis saluran gastrointestinal antarindividu yang bervariasi menyebabkan perlunya penggunaan kombinasi dari strategi-strategi tersebut untuk memastikan penghantaran obat ke kolon. Review ini menyajikan dan membahas berbagai strategi yang digunakan dalam merancang dan mengembangkan sistem penghantaran tertarget kolon untuk obat dengan karakteristik khusus. Colon targeted drug delivery system has been exploited for treating local diseases related to the colon, systemic delivery of protein and peptide, and delivery of chronotherapeutic drugs. The upper gastrointestinal tract restricts the effective delivery of these drugs, therefore, several strategies are needed to targeted drugs directly to the colon. Strategies that have been utilized include the use of pH-sensitive polymers, enzyme-sensitive polymers/ bacterially degradable polysaccharides, time-dependent polymers, and particulate systems. However, variable physiological conditions of the gastrointestinal tract in individuals cause combinations of these strategies are needed to ensure colonic delivery of the drug. This review presents and discusses several strategies used to design and develop colon targeted drug delivery systems for drugs with special characteristics. |
S-Sekar Arum Larasati.pdf :: Unduh
|
No. Panggil : | S-pdf |
Entri utama-Nama orang : | |
Entri tambahan-Nama orang : | |
Entri tambahan-Nama badan : | |
Subjek : | |
Penerbitan : | Depok: Fakultas Farmasi Universitas Indonesia, 2020 |
Program Studi : |
Bahasa : | ind |
Sumber Pengatalogan : | LibUI ind rda |
Tipe Konten : | text |
Tipe Media : | computer |
Tipe Carrier : | online resource |
Deskripsi Fisik : | xiv, 67 pages : illustration ; appendix |
Naskah Ringkas : | |
Lembaga Pemilik : | Universitas Indonesia |
Lokasi : | Perpustakaan UI |
No. Panggil | No. Barkod | Ketersediaan |
---|---|---|
S-pdf | 14-22-89215791 | TERSEDIA |
Ulasan: |
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20504311 |