Optimasi model penitipan barang penjual pada gudang perusahaan pasar digital = Goods deposit optimization model on digital marketplace company's warehouse
Sarah Az Zahra Renesia;
Irvanu Rahman, supervisor; Yadrifil, examiner; Andri Dwi Setiawan, examiner
(Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2020)
|
Kegiatan transaksi penjual-belian barang melalui pasar digital di Indonesia memiliki tren meningkat beberapa tahun terakhir. Namun ternyata belum seluruh masyarakat Indonesia yang berpartisipasi pada kegiatan ini, hal ini dilihat dari 79% transaksi masih terjadi di antar pulau Jawa. Tingginya biaya kirim di luar Pulau Jawa merupakan salah satu penyebabnya. Untuk meningkatkan partisipasi masyarakat, pengadaan gudang untuk para penjual dapat menitipkan barangnya menjadi solusi yang ditawarkan. Penentuan letak gudang merupakan hal yang krusial untuk ditentukan. Untuk itu sebuah model optimasi Hub-Location Problem untuk menentukan jumlah dan lokasi gudang yang optimal diaplikasikan pada kasus ini. Dari hasil penelitian ini didapatkan bahwa pembukaan 2 gudang merupakan jumlah yang optimal, dimana dengan adanya pembukaan gudang ini dapat menurunkan biaya pengiriman sebesar 30% dan meningkatkan nilai transaksi sebesar 8.16% dimana peningkatan terbesar terjadi di penjual dari provinsi-provinsi di luar Pulau Jawa. E-commerce transaction actitivies in Indonesia have an upward trend in recent years. But apparently, the participation has not been evenly distributed in all regions of Indonesia, in fact 79% transaction occured between only the Java area. The high cost of shipping outside of Java believed to be one of the reason. To increase the participation across Indonesia, opening a warehouse for seller to keep their goods becomes one of the solutions offered. Location and number of warehouses to be opened is a crucial decision to determine. For this reason an Optimization of Hub-Location Problem model is applied in this case to determine the location and number of warehouses. From this study, it was found that 2 is the optimal number of warehouse to be opened, where the opening of these warehouses allows the shipping cost to be reduced 30% averagely. With the shipping cost being reduced, the transaction value is increasing for 8.16%, where the biggest increase occured in sellers originated from provinces outside of Java. |
S-Sarah Az Zahra Renesia.pdf :: Unduh
|
No. Panggil : | S-pdf |
Entri utama-Nama orang : | |
Entri tambahan-Nama orang : | |
Entri tambahan-Nama badan : | |
Subjek : | |
Penerbitan : | Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2020 |
Program Studi : |
Bahasa : | ind |
Sumber Pengatalogan : | LibUI ind rda |
Tipe Konten : | text |
Tipe Media : | computer |
Tipe Carrier : | online resource |
Deskripsi Fisik : | xvi, 54 pages: illustration; appendix |
Naskah Ringkas : | |
Lembaga Pemilik : | Universitas Indonesia |
Lokasi : | Perpustakaan UI |
No. Panggil | No. Barkod | Ketersediaan |
---|---|---|
S-pdf | 14-22-42390138 | TERSEDIA |
Ulasan: |
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20504977 |