:: Artikel Jurnal :: Kembali

Artikel Jurnal :: Kembali

Generasi milenial dan demokrasi di era digital

Dani Miftahul Akhyar (The Ary Suta Center, 2020)

 Abstrak

Makalah ini mengupas peran strategis generasi muda milenial dalam pergerakan demokrasi sebuah negara. Di indonesia, akhir-akhir ini ini peran generasi milenial di pemerintahan makin signifikan dengan diangkatnya mantan CEO Gojek Nadeem Makarim sebagai Menteri Pendidikan dan Kebudayaan, dan dipilihnya tujuh staf presiden berusia milenial. Usia mereka masih sangat muda, tapi prestasi mereka sudah mumpuni. Karya dan nama mereka membesar seiring dengan pemanfaatan teknologi digital secara kreatif dan aktif. Fenomena ini tidak hanya terjadi di Indonesia, tetapi juga di manca negara. Isu yang menarik untuk dibahas adalah, apakah peran mereka di ranah demokrasi akan mampu membawa perubahan yang signifikan bagi bagi negaranya? Atau mereka hanya dijadikan 'alat' bagi kekusasaan untuk mengambil hati dan suara kaum milenial untuk kepentingan penguasa? Apapun motifnya, satu hal yang bisa menjadi pelajaran penting. Media sosial memiliki kekuatan politik sangat powerful hingga mampu menumbangkan rezim-rezim dan kini menjadi salah satu penentu keberhasilan demokrasi sebuah negara.

 Metadata

No. Panggil : 330 ASCSM 48 (2020)
Entri utama-Nama orang :
Entri utama-Nama pertemuan :
Subjek :
Penerbitan : Jakarta: The Ary Suta Center, 2020
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
ISSN : 19797001
Majalah/Jurnal : The Ary Suta Center
Volume : Vol. 48, Januari 2020: Hal. 93--108
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated
Tipe Carrier : volume
Akses Elektronik :
Institusi Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lt 4, R. Koleksi Jurnal
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
330 ASCSM 48 (2020) 03-21-943153437 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20511508