:: Artikel Jurnal :: Kembali

Artikel Jurnal :: Kembali

Pemantapan ekonomi digital guna meningkatkan ketahanan nasional

Suharyono Soemarwoto (Biro humas settama lemhanas RI, 2020)

 Abstrak

Perubahan model bisnis dari offline ke online berimplikasi pada pola ekonomi dan perilaku masyarakat suatu negara yang seakan borderless dengan negara-negara lain di dunia. Bagi Indonesia, perlu percepatan dalam transformasi teknologi informasi agar masyarakat secara cepat mengadopsi sistem ekonomi digital diarahkan menuju kemandirian ekonomi yang mempertangguh ketahanan nasional sehingga memperkuat keberhasilan pembangunan nasional dalam mewujudkan cita-cita dan tujuan nasional. Dalam rangka mengembangkan ekonomi digital, pemerintah harus melakukan pemantapan dalam pengembangan infrastruktur e-bisnis, proses e-bisnis, dan e-commerce secara integral untuk kepentingan nasional. Ekonomi Digital yang kuat mendayagunakan sumber daya domestik yang tidak tergantung kepada asing memberikan kontribusi pada kemandirian ekonomi bangsa sehingga ketahanan ekonomi nasional meningkat dan semakin tangguh yang memungkinkan berlangsungnya pembangunan nasional meraih cita-cita dan tujuan nasional berdasarkan Pancasila dan UUD NRI 1945. Oleh karena itu, Ekonomi digital yang sedang tumbuh perlu dimantapkan melalui keberpihakan negara untuk menyiapkan regulasi yang pro-kepentingan nasional,pengembangan MSS (Mobile Satelite System) untuk memperluas jaringan koneksivitas, mengembangkan platform nusantara.

 Metadata

No. Panggil : 321 JKLHN 41 (2020)
Entri utama-Nama orang :
Subjek :
Penerbitan : Jakarta: Biro humas settama lemhanas RI, 2020
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
ISSN : 22528555
Majalah/Jurnal : Jurnal Kajian LEMHANNAS RI
Volume : Vol. 41, Maret 2020: Hal. 1-8
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated
Tipe Carrier : volume
Akses Elektronik :
Institusi Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 4, R. Koleksi Jurnal
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
321 JKLHN 41 (2020) 08-21-943137208 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20512342