Mitigasi emisi gas rumah kaca pada kegiatan produksi minyak dan gas bumi (Studi Pada Salah Satu Lapangan Migas di Laut Natuna, Kabupaten Kepulauan Anambas, Propinsi Kepulauan Riau) = Mitigation of green house gases at oil and gas production activity (Cases of Oil and Gas Field at Natuna Sea)
Satya Dharma Pinem, autor;
Mahawan Karuniasa, supervisor; Chairil Abdini Abidin Said, supervisor; Hasibuan, Hayati Sari, examiner
(Sekolah Ilmu Lingkungan Uiniversitas Indonesia, 2020)
|
Intensitas emisi GRK dari kegiatan produksi migas cenderung meningkat. Penelitianbertujuan untuk menganalisis emisi GRK, menganalisis biaya pengurangan emisi,menganalisis perilaku KKKS migas serta menyusun mitigasi emisi pada kegiatanproduksi migas. Perhitungan emisi menggunakan metoda IPCC Tier-1, perilaku KKKSdianalisis dari Laporan Keberlanjutan, analisis biaya pengurangan emisi menggunakanmetoda marginal abatement cost (MAC), dan mitigasi emisi disusun berdasarkan KurvaMAC. Hasil penelitian menunjukkan emisi dari sumber pembakaran bahan bakar sebesar354.487 ton CO2e/tahun, sedangkan emisi dari sumber fugitive sebesar 125.476 tonCO2e/tahun. Sumber emisi GRK terutama berasal dari pembakaran pada turbinpembangkit listrik dan kompresor gas. Perilaku KKKS termasuk kategori cukup baiktetapi perlu peningkatan pada perilaku penggunaan energi terbarukan. Beberapa pilihanmitigasi bernilai MAC negatif sehingga berpotensi memberikan keuntungan ekonomibagi KKKS. Mitigasi emisi disusun melalui peningkatan perilaku KKKS dan pemilihanaksi mitigasi yang memberikan penurunan emisi GRK terbesar dengan biayapengurangan emisi terkecil. The GHG intensity from O&G production activity is continue increasing. This researchaims to analyze the GHG emission, the emission reduction cost, the mitigation behaviorof O&G company, and to develop emission mitigation. The GHG emission is calculatedby IPCC Tier-1 method, company behavior is analyzed thru Sustainability Report, the emission reduction cost is analyzed by marginal abatement cost (MAC), and emission mitigation is developed by MAC Curve. The results showed that emissions from fuel combustion were 354,487 tons CO2e/year, while emissions from fugitive were 125,476 tons CO2e/year. The source of GHG emissions mainly from fuel combustion in power generator equipment and gas compressor. The O&G company behavior is categorized as quite good but need improvement in using renewable energy. Several mitigation optionshave found economically beneficial. Emission mitigation is developed thru increasing mitigation behaviour and de |
T-Satya Dharma Pinem.pdf :: Unduh
|
No. Panggil : | T-Pdf |
Entri utama-Nama orang : | |
Entri tambahan-Nama orang : | |
Entri tambahan-Nama badan : | |
Subjek : | |
Penerbitan : | Depok: Sekolah Ilmu Lingkungan Uiniversitas Indonesia, 2020 |
Program Studi : |
Bahasa : | ind |
Sumber Pengatalogan : | LibUI ind rda |
Tipe Konten : | text |
Tipe Media : | computer |
Tipe Carrier : | online resource (rdcarrier) |
Deskripsi Fisik : | xiii, 101 pages : illustration ; appendix |
Naskah Ringkas : | |
Lembaga Pemilik : | Universitas Indonesia |
Lokasi : | Perpustakaan UI |
No. Panggil | No. Barkod | Ketersediaan |
---|---|---|
T-Pdf | 15-22-18293341 | TERSEDIA |
Ulasan: |
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20514789 |