Pengaruh Emrichment terhadap Perilaku Stereotipe Harimau Sumatera (Panthera tigris sumatrae, Pocock, 1929) di Tambling Wildlife Nature Conservation = Environmental Enrichment, Food Enrichment and Social Enrichment Impact on Sumatran Tiger’s (Panthera tigris sumatrae, Pocock, 1929) Stereotypic Behaviour on Tambling Wildlife Nature Conservation
Genoveva Kiranaputri Tjondrolukito;
Luthfiralda Sjahfirdi, supervisor; Tumbelaka, Ligaya Ita, supervisor; Abinawanto, examiner; Fadhillah, examiner
(Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2020)
|
Harimau sumatera di penangkaran dapat menunjukkan perubahan perilaku dalambentuk perilaku stereotipe. Kegiatan tindakan medis pun dapat menyebabkancedera saat handling dan stres pada satwa. Teknik enrichment (pengayaan) sudahdikenal mampu mengurangi perilaku stereotipe dan stres harimau di penangkaran.Penelitian ini bertujuan untuk (1) mengevaluasi teknik environmental enrichment, food enrichment dan social enrichment pada harimau sumatera di Rescue Centre Tambling Wildlife Nature Conservation (Tambling), (2) mengevaluasi hubungan perilaku stereotipe dengan stres fisiologis harimau sumatera melalui rasio neutrofil per limfosit (Rasio N/L). Obyek penelitian ini ialah 4 ekor harimau sumatera (1 betina dan 3 jantan) di Rescue Centre Tambling. Kayu untuk environmentalenrichment, daging ayam segar untuk food enrichment dan positive reinforcementconditioning (PRC) untuk social enrichment harimau digunakan pada penelitian ini.Pengamatan perilaku harimau dilakukan selama 2 bulan (baseline) dan 2 bulan(post-enrichment) dengan metode focal animal sampling dalam radius <10 m.Koleksi sampel darah dilakukan 2 kali setelah pengamatan perilaku baseline danpost-enrichment. Hasil penelitian menunjukkan teknik social enrichment palingefektif (Z = -,0730, P = 0,465<0,05) dibandingkan environmental & foodenrichment. Pemeriksaan medis dan tindakan medis dapat lebih mudah dilakukandengan PRC. Hasil rasio N/L tidak berkorelasi dengan perilaku stereotipe harimausumatera (x2 = 3, P = 0,392 > 0,05). Hasil rasio N/L tersebut menandakan bahwaperilaku sterotipe harimau merupakan bentuk coping mechanism di RC Tambling. Sumatran tiger (Panthera tigris sumatrae, Pocock, 1929) shows behavioural changesuch as stereotype behaviour in captivity as a wild carnivore. Handling wild animalson medical procedures often cause stress and injury. Enrichment techniques arewell known for reducing tiger’s stereotype behaviour and stress. This research aimsto (1) evaluate suitable enrichment techniques (between food enrichment,environmental enrichment and social enrichment) on Sumatran tiger and (2)evaluate the correlation between stereotype behaviour and physiological stressthrough neutrophil/lymphocyte ratio (N/L Ratio). This research was conducted atTambling Wildlife Nature Conservation Rescue Centre and 4 tigers as subjects (1female, 3 males). Novel wood as environmental enrichment, fresh chicken meat asfood enrichment and positive reinforcement conditioning (PRC) as socialenrichment were used on this research. Behavioural observations were conductedwith focal continuous animal sampling in two months as a baseline and two monthspost-enrichment. The distance between observer and the subject was within 10metres. Blood sample collections were conducted twice after the behaviouralobservations. The N/L ratio was counted on the field to minimize the damage of thesample during transportation to the laboratory. The result showed that socialenrichment is the most effective (Z = -,0730, P = 0,465<0,05) compared to foodenrichment and environmental enrichment. Medical check-up and procedure couldbe more convenient using PRC on the tiger. N/L ratio indicated there was nosignificant correlation between stereotype behaviour and physiological stress (x2=3, P = 0,392 > 0,05). The four |
T-Genoveva Kiranaputri Tjondrolukito .pdf :: Unduh
|
No. Panggil : | T-Pdf |
Entri utama-Nama orang : | |
Entri tambahan-Nama orang : | |
Entri tambahan-Nama badan : | |
Subjek : | |
Penerbitan : | Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2020 |
Program Studi : |
Bahasa : | ind |
Sumber Pengatalogan : | LibUI ind rda |
Tipe Konten : | text |
Tipe Media : | computer |
Tipe Carrier : | online resource |
Deskripsi Fisik : | xiv, 102 pages : illustration ; appendix |
Naskah Ringkas : | |
Lembaga Pemilik : | Universitas Indonesia |
Lokasi : | Perpustakaan UI |
No. Panggil | No. Barkod | Ketersediaan |
---|---|---|
T-Pdf | 15-22-94417282 | TERSEDIA |
Ulasan: |
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20514811 |