:: UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Analisis Pengaruh Spiritualitas di Tempat Kerja dan Persepsi Dukungan Organisasi Terhadap Perilaku Kerja Inovatif yang Dimediasi oleh Person-Organization Fit (Studi: Karyawan Tokopedia) = Today, organizations are required to be more innovative in facing the changing business environment. The research aims to analyze the effect of workplace spirituality and perceived organizational support on innovative work behavior and person-organization fit

Titin Rusnifah; Basuki Muhammad Mukhlish, supervisor; Sisdjiatmo Kusumosuwidho Widhaningrat, examiner; Imbuh Sulistyarini, examiner (Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2021)

 Abstrak

Saat ini, organisasi dituntut untuk semakin inovatif dalam menghadapi lingkungan bisnis yang terus berubah. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari spiritualitas di tempat kerja dan persepsi dukungan organisasi terhadap perilaku kerja inovatif serta peran mediasi dari person-organization fit. Sampel penelitian ini berjumlah 211 karyawan Tokopedia di Jakarta. Data diolah menggunakan metode Structural Equation Modelling (SEM). Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa terdapat pengaruh positif yang signifikan antara spiritualitas di tempat kerja dan person-organization fit terhadap perilaku kerja inovatif. Sedangkan persepsi dukungan organisasi tidak memiliki pengaruh secara signifikan terhadap perilaku kerja inovatif. Oleh karena itu, person-organization fit memediasi sebagian (partial mediation) pengaruh spiritualitas di tempat kerja terhadap perilaku kerja inovatif dan memediasi penuh (full mediation) pengaruh persepsi dukungan organisasi terhadap perilaku kerja inovatif.

Today, organizations are required to be more innovative in facing the changing business environment. The research aims to analyze the effect of workplace spirituality and perceived organizational support on innovative work behavior and person-organization fit as a mediator. Method used in this research is Structural Equation Modeling (SEM). Research data were collected 211 employees of Tokopedia in Jakarta. The study result showed that workplace spirituality and person-organization fit have a significant positive effect on innovative work behavior. But, perceived organizational support can not directly effect on innovative work behavior. So, person-organization fit has a role of partial mediation effect of workplace spirituality on innovative work behavior and has a role full mediation effect of perceived organizational support on innovative work behavior.

 File Digital: 1

Shelf
 S-Titin Rusnifah.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

No. Panggil : S-pdf
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2021
Program Studi :
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : computer
Tipe Carrier : online resource
Deskripsi Fisik : xiii, 138 pages : illustrations + appendix
Naskah Ringkas : 2021
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S-pdf 14-22-43626603 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20516519