:: Artikel Jurnal :: Kembali

Artikel Jurnal :: Kembali

Konflik dan kompromi dalam evolusi federalisme di Amerika Serikat

oleh Alfian Muthalib ([Publisher not identified] , 1999)

 Abstrak

Stanley Eitzen (1974:5-10) mengemukakan dua model konflik untuk memahami suatu masyarakat secara umum. Kedua model yang ditawarkan oleh Eitzen tersebut Model Keteraturan (The Order Model) dan Model Konflik (The Conflict Model). Model pertama melihat interaksi individu-individu dalam mencapai nilai-nilai tertentu selalu berada dalam keharmonisan. Pencapaian nilai-nilai dalam masyarakat dilakukan dengan cara bekerja sama atau korporatif. Korporatif terbentuk karena masing-masing pihak atau individu-individu cenderung melihat kepentingan mereka saling timbal balik, slaing mengisi atau identik. Model ini dicirikan dengan kestabilan, konsensus, kohensif dan kemantapan (1974:6).

 File Digital: 1

 Metadata

No. Panggil : JSAM-V-AgustDes1999-67
Entri utama-Nama orang :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: [Publisher not identified], 1999
Sumber Pengatalogan :
ISSN :
Majalah/Jurnal : Jurnal Studi Amerika
Volume : Vol. V Agustus-Desember 1999: 67-80
Tipe Konten : text
Tipe Media : computer
Tipe Carrier : online resource
Akses Elektronik :
Institusi Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi :
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
JSAM-V-AgustDes1999-67 03-20-597310404 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 90448