Pengaruh penambahan pure isophtalic acid pada produk polietilena tereptalat
Zarrah Duniani;
Agus Nurhadi, supervisor; Parangtopo Sutokusumo, supervisor; Na, Peng Bo, examiner
(Program Pascasarjana Universitas Indonesia, 1995)
|
Penelitian pengaruh penambahan Pure Isophatalic Acid(PIA) pada produk PET hasil polikondensasi antara Pure Terephtalic Acid (PTA) dan Etilen glikol telah dilaksanakan dalam suatu reaktor pilot plant polikondensasi yang berkapasitas 30 L. Variasi penambahan PIA adalah 0%; 2,5%; 5%; 10%; 15% dan 20% mol PTA. Produk yang dihasilkan mempunyai berat molekul relatif sama, sedangkan densitas dan persen kristalinitas menurun sebanding dengan kenaikkan persen mol PIA yang ditambahkan. Hal ini disebabkan oleh reaksi yang terjadi antara PTA, PIA dan EG menghasilkan produk yang memiliki stuktur kopolimer. Hasil di atas didukung oleh data-data analisa sifat termalnya antara lain: titik leleh, titik transisi gelas dan kristalisasi, dimana titik leleh, titik transisi gelas, dan titik kristalisasi dingin menurun sebanding dengan kenaikan persen mol PIA yang ditambahkan, sedangkan titik kristalisasi panasnya semakin meningkat. |
T1590-Zarrah Duniani.pdf :: Unduh
|
No. Panggil : | T-Pdf |
Entri utama-Nama orang : | |
Entri tambahan-Nama orang : | |
Entri tambahan-Nama badan : | |
Subjek : | |
Penerbitan : | Jakarta: Program Pascasarjana Universitas Indonesia, 1995 |
Program Studi : |
Bahasa : | ind |
Sumber Pengatalogan : | LibUI ind rda |
Tipe Konten : | text |
Tipe Media : | computer |
Tipe Carrier : | online resource |
Deskripsi Fisik : | xi, 59 pages ; 28 cm + appendix |
Naskah Ringkas : | |
Lembaga Pemilik : | Universitas Indonesia |
Lokasi : | Perpustakaan UI, Lantai 3 |
No. Panggil | No. Barkod | Ketersediaan |
---|---|---|
T-Pdf | 15-17-747579979 | TERSEDIA |
Ulasan: |
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 91563 |