Faktor yang Mempengaruhi Perawat dalam Menerapkan Praktik Perawatan Paliatif pada Pasien Gagal Jantung = The Factors Influenced Nurses' in the Implementation of Palliative Care Practices in Heart Failure Patients
Ifyar Adhita Yahya;
Tuti Herawati, supervisor; Prima Agustia Nova, supervisor; Agung Waluyo, examiner; Budi Santoso, examiner
(Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2023)
|
Perawatan paliatif adalah salah satu layanan yang diberikan oleh ahli jantung dalam melakukan manajemen yang komprehensif pada pasien dengan gagal jantung. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor-faktor apa saja yang mempengaruhi perawat dalam menerapkan praktik perawatan paliatif pada pasien gagal jantung. Peneltian ini melibatkan 118 respoden dengan teknik consecutive sampling. Kriteria inklusi meliputi perawat yang bekerja di Ruang Rawat Inap Medikal Dewasa dan merawat pasien gagal jantung. Data didapatkan dengan kuesioner pengetahuan, The Frommelt Attitude Toward Care of The Dying (FATCOD) dan Palliative Care Practice Scale (PCPS) kemudian dianalisis dengan uji independent t, oneway anova, spearman dan pearson. Hasil penelitian menunjukkan bahwa faktor yang berhubungan secara signifikan adlah jenis kelamin (p=0.03, α=0.05), masa kerja (p=0.028, α=0.05) dan sikap (p=0.000, α=0.05). Pada analisis multivariat faktor yang paling berhubungan dengan praktik perawatan paliatif adalah sikap perawat. Palliative care is one of the services provided by cardiologists in the comprehensive management of patients with heart failure. The purpose of this study was to determine what factors influence nurses in implementing palliative care practices in patients with heart failure. This study involved 118 respondents with consecutive sampling technique. Inclusion criteria include nurses who work in the Adult Medical Inpatient Room and care for patients with heart failure. Data were obtained with a knowledge questionnaire, The Frommelt Attitude Toward Care of the Dying (FATCOD) and Palliative Care Practice Scale (PCPS) then analyzed with independent t test, oneway anova, spearman and pearson. The results showed that significantly associated factors were gender (p=0.03, α=0.05), years working as a nurse (p=0.028, α=0.05) and attitude (p=0.000, α=0.05). In multivariate analysis, the factor most associated with palliative care practice was nurses' attitude. |
T-Ifyar Adhita Yahya.pdf :: Unduh
|
No. Panggil : | T-pdf |
Entri utama-Nama orang : | |
Entri tambahan-Nama orang : | |
Entri tambahan-Nama badan : | |
Subjek : | |
Penerbitan : | Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2023 |
Program Studi : |
Bahasa : | ind |
Sumber Pengatalogan : | LibUI ind rda |
Tipe Konten : | text |
Tipe Media : | computer |
Tipe Carrier : | online resource |
Deskripsi Fisik : | xiii, 84 pages ; illustration ; 28 cm + appendix |
Naskah Ringkas : | |
Lembaga Pemilik : | Universitas Indonesia |
Lokasi : | Perpustakaan UI |
No. Panggil | No. Barkod | Ketersediaan |
---|---|---|
T-pdf | 15-23-40183518 | TERSEDIA |
Ulasan: |
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 9999920518141 |