ANALISIS PENGUKURAN TINGKAT KEMATANGAN PADA E-LEARNING PERUSAHAAN STARTUP: STUDI KASUS PERUSAHAAN LOGISTIK ANTERAJA = ANALYSIS OF MATURITY LEVEL MEASUREMENT IN E-LEARNING STARTUP COMPANIES: A CASE STUDY OF ANTERAJA LOGISTICS COMPANY
Rizaldy Septa Amanda;
Sensuse, Dana Indra, supervisor; Sofian Lusa, supervisor; Putu Wuri Handayani, examiner; Muhammad Rifki Shihab, examiner
(Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia, 2023)
|
PT Tri Adi Bersama (Anteraja) adalah perusahaan startup (startup) yang bergerakdi bidang logistik dan berkantor pusat di Jakarta, Indonesia. Dengan mengusung moto“Semangat Kolaborasi”, pengelolaan SDM difokuskan kepada pemulihan pasca COVID-19. Induk perusahaan telah menetapkan Program Pengembangan Kompetensi Karyawanyang tertuang pada laporan tahunan yaitu penerapan e-learning bagi Anteraja yang diberinama Belajaraja Learning Center. Belajaraja merupakan platform berupa e-learning bagipara karyawan di Anteraja sebagai strategi perusahaan untuk berbagi pengetahuan,keterampilan, dan attitudes yang dibutuhkan dalam organisasi. Belajaraja diharapkanmenjadi standard penerapan E-learning bagi seluruh perusahaan dibawah Holding Grup.Demi mencapai hal tersebut diperlukan adanya tolak ukur penilaian sejauh mana tingkatkematangan pada implementasi Belajaraja. Karena konsep penilaian kematangan yaituuntuk memastikan bahwa desain/perancangan, pengembangan dan penerapan dari ElearningBelajaraja dapat memenuhi kebutuhan karyawan, pemateri dan institusi. Tujuandari penelitian ini untuk mengukur tingkat kematangan implementasi e-learningBelajaraja pada Anteraja serta rekomendasi perbaikan terhadap implementasi e-learningBelajaraja di Anteraja. Mixed-method dipilih pada penelitian kali ini denganpengumpulan data menggunakan kuesioner dari e-learning maturity model. Model dipilihberdasarkan hasil perbandingan model dan analisa 3c2s. Terdapat 8 responden yangmerupakan karyawan Anteraja yang terlibat dalam pengembangan, pemeliharaan danpenerapan dari e-learning Belajaraja. Hasil perhitungan kematangan yaitu satisfactionscore kematangan pada e-learning Belajaraja sebesar 39 yang masih berada pada level 2practicing. Terdapat 3 dimensi kapabilitas yang sudah memiliki kinerja yang baik padalevel 3 stabilized dan 2 dimensi kapabilitas pada level practicing. Dari segi prosesterdapat 6 proses yang sudah berada pada level 3 stabilized dan 4 proses pada level 2practicing. Hasil dari dimensi dan proses yang masih berada pada level practicingmenghasilkan rekomendasi perbaikan pada e-learning Belajaraja. PT Tri Adi Bersama (Anteraja) is a logistics startup with its head office in Jakarta,Indonesia. Anteraja's performance was quite satisfactory compared to previous years.Carrying out the motto "Spirit of Collaboration", HR management for the developmentof post-COVID-19 recovery. The Parent Company has established the oldest EmployeeCompetency Development Program in the annual report, namely the implementation ofe-learning for Anteraja which is named the Belajaraja Learning Center. Belajaraja is aplatform in the form of e-learning for employees at Anteraja as a strategic company toshare knowledge, skills, and attitudes needed in the organization. Belajaraja is expectedto become the standard for implementing E-learning for all companies under the HoldingGroup. In order to achieve this, it is necessary to have a benchmark for evaluating thedegree of maturity in the implementation of Belajaraja. A key concept of maturityassesment is to ensure that the design/design, development and implementation of theBelajaraja E-learning can meet the needs of employees, presenters and institutions. Thepurpose of this research is to measure the maturity level of the implementation ofBelajaraja e-learning at Anteraja as well as recommendations for improvements to theimplementation of Belajaraja e-learning at Anteraja. This study's Mixed-method waschosen by collecting data from a questionnaire from e-learning maturity model. Themodel was selected based on the results of the comparison of models and 3c2s analysis.There are 8 respondents whare Anteraja employees involved in developing, maintaining,and implementing the Belajaraja e-learning. The result of the maturity calculation is thematurity score satisfaction in the Belajaraja e-learning of 39 which is still at level 2practice. There are 3 dimensional capabilities that already have good performance at level3 stable and 2 dimensional capabilities at the training level. In terms of process, there are6 processes that are already at level 3 steady and 4 processes at level 2 practice. Theresults of the dimensions and processes that are still at the practice level producerecommendations for improvements to the Belajaraja e-learning. |
TA-Rizaldy Septa Amanda.pdf :: Unduh
|
No. Panggil : | TA-pdf |
Entri utama-Nama orang : | |
Entri tambahan-Nama orang : | |
Entri tambahan-Nama badan : | |
Subjek : | |
Penerbitan : | Depok: Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia, 2023 |
Program Studi : |
Bahasa : | ind |
Sumber Pengatalogan : | LibUI ind rda |
Tipe Konten : | text |
Tipe Media : | computer |
Tipe Carrier : | online resource |
Deskripsi Fisik : | xiv, 132 pages : illustration + appendix |
Naskah Ringkas : | |
Lembaga Pemilik : | Universitas Indonesia |
Lokasi : | Perpustakaan UI |
No. Panggil | No. Barkod | Ketersediaan |
---|---|---|
TA-pdf | 16-23-25533342 | TERSEDIA |
Ulasan: |
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 9999920523194 |