:: UI - Tesis Membership :: Kembali

UI - Tesis Membership :: Kembali

Pengaruh Covid-19 dan Kebijakan Pemerintah Terhadap Likuiditas Bursa Efek Indonesia = The Influence of Covid-19 and Government Policies on the Liquidity of Indonesia Stock Exchange

I Gde Reza Rizky Margana; Buddi Wibowo, supervisor; Irwan Adi Ekaputra, examiner; Dalimunthe, Zuliani, examiner (Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2021)

 Abstrak

Secara umum karakteristik utama dari emerging markets mengimplikasikan likuditas memiliki peran yang lebih penting pada emerging markets dibandingkan pada developed markets. Penelitian ini1bertujuan untuk mengidentifikasi1pengaruh Covid-19 dan kebijakan pemerintah terhadap likuiditas Bursa Efek Indonesia. Pengukuran likuiditas pada penelitian ini menggunakan Amihud Illiquidity. Sampel penelitian ini1adalah seluruh saham tercatat pada Bursa Efek Indonesia periode 02 Maret – 02 Juni 2020. Hasil1penelitian ini menunjukan variabel-variabel independen secara simultan1berpengaruh1terhadap likuiditas Bursa Efek Indonesia, sedangkan variabel-variable independen yang secara parsial berpengaruh terhadap likuiditas Bursa Efek Indonesia adalah pembatasan kegiatan instansi pendidikan, pembatasan kegiatan workplace, pengendalian international travel, volume transaction, dan BI rate.

Generally, the main characteristics of emerging markets imply that liquidity has a more important role in emerging markets than in developed markets. This study aims to identify the effect of Covid-19 and government policies on the liquidity of the Indonesia Stock Exchange. Measurement of liquidity in this study using Amihud Illiquidity. The sample of1this1research is all stocks listed on the Indonesia1Stock1Exchange for the period 02 March – 02 June 2020. The results of this study indicate that the independent1variables simultaneously1affect the liquidity of the emerging stock market of the Indonesia Stock1Exchange, while the independent1variables that partially affect1the liquidity of the Indonesia Stock Exchange are restrictions on the activities of educational institutions, restrictions on workplace activities, control of international travel, transaction volume, and BI rate.

 File Digital: 1

Shelf
 T-I Gde Reza Rizky Margana.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

No. Panggil : T-pdf
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2021
Program Studi :
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : computer
Tipe Carrier : online resource
Deskripsi Fisik : xiv, 60 pages : illustration + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
T-pdf 15-23-65802977 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 9999920531716