Penerapan Metode Lean pada Lama Waktu Tunggu Pelayanan Rekam Medis RSUD dr. HM. Rabain Kabupaten Muara Enim Tahun 2016 = Implementation of Lean Method on Waiting Time of Medical Record Services at dr. HM. Rabain Hospital Muara Enim in 2016
Ingguan Novantri;
Dumilah Ayuningtyas, supervisor; Adang Bachtiar, examiner; Vetty Yulianty Permanasari, examiner; Djoni Darmajaya, examiner; Hermina M Basrie, examiner
(Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia, 2016)
|
Metode lean pada akhir ini telah banyak dikembangkan untuk efisiensi kerja.Langkah awal dalam mengimplementasikan lean adalah meningkatkan produktivitas semua sumberdaya yang ada. Rekam medis adalah salah satu sarana pendukung untuk pelayanan kesehatan pasien di rumah sakit, pemborosan yang paling umum di pelayanan rekam medis berhubungan dengan dokumen dan pengolahan data. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis penerapan metode lean lama waktu tunggu pada pelayanan rekam medis rawat jalan di RSUD dr. HM Rabain Muara Enim tahun 2016. Pada penelitian ini metode yang digunakan adalah observasional action process research, menggunakan pedoman metode lean untuk melihat dan memotret kondisi alur proses pelayanan pasien rekam medis rawat jalan. Hasil penelitian setelah melakukan analisis projected future state dengan usulan alur pelayanan kedepan disertai simulasi metode lean yaitu 5S, Kanban inventory, visual management, dan takt time maka diperoleh cycletime diperpendek 16.4% dan eliminasi waste sebesar 98%. Saran untuk senantiasamenerapkan metode lean di unit kerja masing-masing dengan semangat Kaizen(continuous improvement) dan Heijunka (pemerataan beban kerja). Nowadays, lean method has been developed for work–efficiency. The first step in implementing lean is increasing of resources. Medical record is one of supporting facility in hospital healthcare services, which the most wasted is correlated with document and data process. The aim of this study is to analyze the implementation of lean method on waiting time of medical record services at dr.HM. Rabain Hospital Muara Enim in 2016. The study method is observational action process research using lean method guideline to see and capture the flow of outpatient medical record. After analyzing projected future state with the purpose of future service using lean method simulation; 5S, Kanban Inventory, Visual management and takt time, so the result of this study are 16.4% of shortened cycle time and 98% of eliminating waste. It is always advisable to implementate leanmethod in several units by Kaizen (continuous improvement) and Heijunka (Keeping average workload) |
T-Ingguan Novantri.pdf :: Unduh
|
No. Panggil : | T-pdf |
Entri utama-Nama orang : | |
Entri tambahan-Nama orang : | |
Entri tambahan-Nama badan : | |
Subjek : | |
Penerbitan : | Depok: Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia, 2016 |
Program Studi : |
Bahasa : | ind |
Sumber Pengatalogan : | LibUI ind rda |
Tipe Konten : | text |
Tipe Media : | computer |
Tipe Carrier : | online resource |
Deskripsi Fisik : | xvii, 138 pages : illustration + appendix |
Naskah Ringkas : | |
Lembaga Pemilik : | Universitas Indonesia |
Lokasi : | Perpustakaan UI |
No. Panggil | No. Barkod | Ketersediaan |
---|---|---|
T-pdf | 15-23-32856394 | TERSEDIA |
Ulasan: |
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 9999920533579 |