Analisis praktik residensi keperawatan medikal bedah pada klien batu cetak inkomplit ginjal kanan pendekatan teori adaptasi Roy di RSUP Fatmawati = Analysis of surgical medical nursing residency practice on right kidney incomplete stone print clients Roy adaptation theory approach at Fatmawati Hospital
Wulandari;
Krisna Yetti, supervisor; Lestari Sukmarini, supervisor; Welas Riyanto, examiner; Diana Irawati, examiner
(Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2024)
|
Praktik keperawatan residensi peminatan perkemihan merupakan program pencapaian kompetensi speliasis perkemihan yang dofokuskan pada pengelolaan kasus-kasus gangguan system perkemihan yang komleks. Pemberian asuhan keperawatan profesional yang komprehensif oleh residen dengan melakukan pendekatan penerapan Evidence Based Nursing dan inovasi, dan kolaborasi interprofesional telah dilakukan di RSUP Fatmawati. Residen juga mengembangkan pengalaman sebagai seorang Clinical Care Manajer (CCM) dan educator yang berperan integrative memberikan asuhan keperawatan yang berkualitas. Asuhan keperawatan dengan menggunakan teori Adaptasi Roy diberikan kepada pasien dengan baru cetak ginjal inkomplit kanan dan 30 kasus resume. Perawat memberikan asuhan keperawatan untuk masalah kelebihan volume cairan dengan menerapkan kemandirian dan mencegah kekambuhan melalui usaha pola hidup sehat. Pasien hemodialisis mengalami kram intradialitik yang disebabkan oleh penarikan cairan berlebihan, penarikan ultrafiltrasi yang cepat dan IDWG yang berlebihan. Penerapan EBN berupa latihan peregangan intradialitik, pelaksanaan proyek inovasi sehat dengan pembatasan cairan (SE-GARAN) merupakan bagian dari upaya meningkatkan pengetahuan pasien, perubahan sikap dan perilaku baik pada pasien hemodialisis. Proyek inovasi sehat (SE-GARAN) dapat berdampak bagi pasien yang menjalani hemodialisis dari terjadinya overload cairan. Residency nursing practice carried out at Fatmawati General Hospital with specialization in urination is expected to overcome urinary problems. In addition, during the residency process must have the ability to apply interventions based on Evidence Based Nursing (EBN), is expected to be able to become a Clinical Care Manager (CCM) who serves as a nursing consultant for nursing staff and nursing therapy providers to patients in the context of providing nursing care to improve the quality or quality of nursing care. Nursing care using Roy's Adaptation theory is given to patients with new right incomplete kidney prints and 30 case resumes. Nurses provide nursing care for the problem of excess fluid volume by implementing independence and preventing recurrence through healthy lifestyle efforts. Hemodialysis patients experience intradialytic cramps caused by excessive fluid withdrawal, rapid ultrafiltration withdrawal and excessive IDWG. The application of EBN in the form of intradialytic stretching exercises, the implementation of a healthy innovation project with fluid restriction (SE-GARAN) is part of an effort to increase patient knowledge, change attitudes and good behavior in hemodialysis patients. The healthy innovation project (SE-GARAN) can have an impact on patients undergoing hemodialysis from fluid overload. |
SP-Wulandari.pdf :: Unduh
|
No. Panggil : | SP-pdf |
Entri utama-Nama orang : | |
Entri tambahan-Nama orang : | |
Entri tambahan-Nama badan : | |
Subjek : | |
Penerbitan : | Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2024 |
Program Studi : |
Bahasa : | ind |
Sumber Pengatalogan : | LibUI ind rda |
Tipe Konten : | text |
Tipe Media : | unmediated ; computer |
Tipe Carrier : | volume ; online resource |
Deskripsi Fisik : | xvi, 99 pages : illustrations ; 28 cm. + appendix |
Naskah Ringkas : | |
Lembaga Pemilik : | Universitas Indonesia |
Lokasi : | Perpustakaan UI, Lantai 3 |
No. Panggil | No. Barkod | Ketersediaan |
---|---|---|
SP-pdf | 16-24-13810466 | TERSEDIA |
Ulasan: |
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 9999920540403 |