Uji Penghambatan Aktivitas a-glukosidase pada Ekstrak Etanol 80 % dan Teh Celup dari Buah dan Daun Ketapang (TerminaJia catappa)
Lubis, Zakiah Khairiati;
Berna Elya, supervisor; Katrin, supervisor; Rissyellyn, examiner; Santi Purna Sari, examiner
(Fakultas Farmasi Universitas Indonesia, 2015)
|
Diabetes melitus merupakan gangguan metabolisme yang ditandai denganhiperglikemia dan abnormalitas metabolisme karbohidrat, lemak, dan protein.Salah satu agen terapetik untuk pengobatan diabetes melitus adalah inhibitora-glukosidase. Pada penelitian terdahulu diketahui bahwa ekstrak buah dan daunketapang (Terminalia catappa) memiliki potensi menghambat a-glukosidase.Bagian tanaman yang digunakan adalah buah dan daun ketapang berwarna hijau ..Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui penghambatan aktivitas a-glukosidasedan menentukan nilai ICso dari ekstrak etanol 80 % dan teh celup dari buah dandaun ketapang dan menganalisis golongan senyawa kimia dari teh celup buah dandaun ketapang. Ekstraksi dilakukan dengan maserasi menggunakan etanol 80 %.Ekstrak air dari teh eel up diperoleh dari seduhan simplisia yang dikeriogakandiatas waterbath. Uji penghambatan aktivitas a-glukosidase dilakukan denganmicroplate reader (A=405 nm). Akarbosa digunakan sebagai standar (ICso=211,9ppm). Nilai ICso ekstrak etanol buah, ekstrak etanol daun , teh eelup bush, dan teheelup daun ketapang berturut-turut adalah 6,28; 10,61; 118,05 dan 250,26 ppm.Teh eelup buah ketapang mengandung tanin, fenol, flavonoid, dan antrakuinon.Teh eelup daun ketapang mengandung tanin dan fenol. Semua sampel kecuali tehcelup daun ketapang memiliki aktivitas penghambatan a-glukosidase lebih baikdari akarbose. |
S-Zakiah Khairiati Lubis.pdf :: Unduh
|
No. Panggil : | S-Pdf |
Entri utama-Nama orang : | |
Entri tambahan-Nama orang : | |
Entri tambahan-Nama badan : | |
Subjek : | |
Penerbitan : | Depok: Fakultas Farmasi Universitas Indonesia, 2015 |
Program Studi : |
Bahasa : | Ind |
Sumber Pengatalogan : | LibUI ind rda |
Tipe Konten : | text |
Tipe Media : | computer |
Tipe Carrier : | online resource |
Deskripsi Fisik : | xv, 59 pages : illustration |
Naskah Ringkas : | |
Lembaga Pemilik : | Universitas Indonesia |
Lokasi : | Perpustakaan UI |
No. Panggil | No. Barkod | Ketersediaan |
---|---|---|
S-Pdf | 14-24-58403174 | TERSEDIA |
Ulasan: |
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 9999920543746 |