::  Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

 
Ditemukan 179 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Reseptor follicle-stimulating hormone (FSHR) hanya terekspresi pada sel granulosa ovarium dan sel Sertoli testis. Ekspresinya yang sangat spesifik menunjukkan adanya peristiwa-peristiwa traskripsi khusus pada kedua tipe sel tersebut yang bertanggung jawab untuk aktivasi gen reseptor FSH. Walaupun mekanismenya belum diketahui, namun telah dicapai beberapa kemajuan menyangkut mekanisme yang...
Medical Journal of Indonesia, 12 (3) Juli September 2003: 187-193, 2003
MJIN-12-3-JulSep2003-187
Artikel Jurnal  Universitas Indonesia Library
cover
Untuk pengobatan dan pencegahan pada wanita menopause akibat kekurangan hormon estrogen adalah dengan pemberian hormon estrogen yang dikenal dengan istilah hormone replacement therapy (HRT). Cara pemberian HRT yang banyak digunakan adalah berupa tablet. Pemberian tablet akan terjadi metabolisme di usus dan hati. Tablet harus digunakan setiap hari sehingga menimbulkan kebosanan...
Medical Journal of Indonesia, 12 (3) Juli September 2003: 194-198, 2003
MJIN-12-3-JulSep2003-194
Artikel Jurnal  Universitas Indonesia Library
cover
Telah dilakukan pemeriksaan kadar mioglobin serum & urin pada 37 atlet maraton nasional peserta pertandingan Asian Marathon III & Proklamaton XV. Tiga atlet menunjukkan kadar mioglobin < 50 ug/L dan 34 atlet yang lain menunjukkan kadar mioglobin 211-3300 ug/L. Rhabdomiolisis didapatkan hanya pada 2 atlet sehingga angka kejadian rhabdomiolisis adalah...
Medical Journal of Indonesia, 12 (4) October December 2003: 207-114, 2003
MJIN-12-4-OctDec2003-207
Artikel Jurnal  Universitas Indonesia Library
cover
Thalassemia b mayor adalah penyakit yang disebabkan oleh kelainan sintesis rantai polipeptida b yang diturunkan secara otosom resesif. Pengobatan thalassemia b mayor pada umumnya berupa pemberian transfusi berulang, yang mengakibatkan penumpukan besi dan berakhir dengan hemokromatosis. Penumpukan besi dapat terjadi pada organ tubuh antara lain ginjal. Tujuan penelitian ini untuk...
Medical Journal of Indonesia, 12 (4) October December 2003: 215-223, 2003
MJIN-12-4-OctDec2003-215
Artikel Jurnal  Universitas Indonesia Library
cover
Multi drug resistant – tuberculosis (MDR-TB) masih merupakan masalah yang serius, terutama bagi negara-negara yang sedang berkembang. Untuk melakukan suatu tindakan pengobatan yang tepat dan mencegah terjadinya resistensi obat lebih lanjut, maka deteksi dini atas isolat klinis Mycobacterium tuberculosis sangat penting. Selama ini untuk mengidentifikasi isolat-isolat tersebut digunakan metode konvensional...
Medical Journal of Indonesia, 12 (4) October December 2003: 259-265, 2003
MJIN-12-4-OctDec2003-259
Artikel Jurnal  Universitas Indonesia Library
cover
Teh hijau diolah dari daun teh yang tidak difermentasi. Berbagai aktivitas biologis teh hijau telah dilaporkan. Bentuk infus dan kandungan polifenolnya telah diketahui mempunyai efek antimutagenik, antibakterial, menurunkan kadar kolesterol, antioksidan, dan mitogen limfosit B. Penelitian membuktikan bahwa polifenol teh hijau dapat meningkatkan produksi IL-12. Infeksi yang disebabkan oleh kuman...
Medical Journal of Indonesia, 13 (1) January March 2004: 1-7, 2004
MJIN-13-1-JanMar2004-1
Artikel Jurnal  Universitas Indonesia Library
cover
Transfusi darah autologous (TDA) adalah jenis transfusi darah paling aman baik untuk operator maupun pasien. Sedangkan teknik donasi pre operatif merupakan salah satu teknik TDA yang telah berhasil menurunkan permintaan darah homologous dengan sukses. Transfusi darah homologous (TDH) lebih banyak mempunyai risiko terjadinya komplikasi seperti penularan penyakit, reaksi anafilaktik, reaksi...
Medical Journal of Indonesia, 13 (1) January March 2004: 17-23, 2003
MJIN-13-1-JanMar2004-17
Artikel Jurnal  Universitas Indonesia Library
cover
Untuk mengetahui pola densitas mineral tulang pada wanita pasca menopause dilakukan penelitian secara retrospektif terhadap 40 wanita pasca menopause dengan menggunakan alat Dexa pada tulang L2 – L4. Didapatkan hasil dengan akurasi formula survey 15%: rerata usia menopause 53,25 tahun, 30 % densitas mineral tulang normal, 52,5 % osteopenia &...
Medical Journal of Indonesia, 13 (1) January March 2004: 31-39, 2003
MJIN-13-1-JanMar2004-31
Artikel Jurnal  Universitas Indonesia Library
cover
Penelitian longitudinal prospektif analitik untuk menilai ketepatan prediksi timbulnya penyakit trofoblas ganas melalui sistem penilaian prognosis mola hidatidosa yang dikembangkan oleh NETDC (New England Trophoblast Disease Center) telah dilakukan. Di antara parameter faktor risiko yang dinilai; usia penderita, jenis mola hidatidosa, pembesaran uterus, kadar hCG serum, kista lutein, serta...
Medical Journal of Indonesia, 13 (1) January March 2004: 40-46, 2004
MJIN-13-1-JanMar2004-40
Artikel Jurnal  Universitas Indonesia Library
cover
Kifosis tuberkulosis adalah kelainan tidak stabil yang cenderung bertambah dan menyebabkan banyak masalah. Ada berbagai macam osteotomi yang dilakukan untuk mengkoreksi kifosis yang disebabkan banyak kondisi, namun bukan untuk tuberkulosis. Makalah ini mengajukan shortening procedure untuk mengkoreksi kifosis tuberkulosis. Penelitian praeksperimental dilakukan dengan melibatkan 49 pasien kifosis tuberkulosis yang...
Medical Journal of Indonesia, 13 (1) January march 2004: 47-52, 2004
MJIN-13-1-JanMar2004-47
Artikel Jurnal  Universitas Indonesia Library