::  Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

 
Ditemukan 300 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Gifari Setyarso, author
Material komposit merupakan gabungan dari dua material atau lebih menjadi satu sehingga memiliki sifat-sifat baru yang diinginkan. Sifat-sifat material komposit tersebut sangat dipengaruhi oleh proses manufakturnya. Vacuum infusion merupakan proses manufaktur material komposit modern yang dapat menggantikan metode konvensional. Pada penelitian ini, diperoleh desain peralatan vacuum infusion untuk proses manufaktur...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2016
S64162
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Pious Syafitri Amini, author
Komposit dengan penguat serat alam merupakan serat yang dikembangkan pada saat ini karena ramah lingkungan dan tidak membahayakan kesehatan. Salah satu serat alam yang dapat digunakan sebagai penguat pada komposit adalah serat Bambu Haur Hejo. Tujuan dari penelitian ini adalah menganalisa pengaruh serat Bambu Haur Hejo terhadap massa jenis dan kekuatan...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2018
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Syarifah Auliyah Pratiwi, author
Latar belakang: Pengaruh paparan klorheksidin 0,2% dan povidone iodine 1% atau aplikasi CP 10% pada bulkfill lebih sedikit dibandingkan nanofill atau jenis resin komposit lainya. Padahal nanofill dan bulkfill banyak digunakan sebagai restorasi estetik gigi anterior dan posterior. Oleh karena itu, perlu diketahui kekerasan resin komposit nanofill dan bulkfill setelah...
Depok: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Arwanto, author
Potensi pemanfaatan material komposit untuk pembuatan tabung gas sangat besar, karena memiliki bobot sekitar 70% lebih ringan dibandingkan tabung baja dan 30 ? 50% lebih ringan dibanding tabung dari Aluminium. Carbon nanotube (CNT) sejak ditemukan pertama kali oleh Iijima pada tahun 1991 telah banyak dimanfaatkan untuk meningkatkan kekuatan struktur komposit....
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2012
D1339
UI - Disertasi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Salahuddin Junus, author
Pada penelitian ini akan dibuat material komposit aluminium dengan penguat Al2O3. Material ini mempunyai kekuatan tinggi dan ringan yang nantinya akan digunakan sebagai material alternatif untuk pipa tanpa sambungan. Metode pembuatan pipa tanpa sambungan ini melalui proses Stir Casting dan Centrifugal Casting. Dari hasil penelitian, menunjukkan bahwa dengan...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2014
D2006
UI - Disertasi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Fadhilla Puri Oktaviana, author
Latar Belakang: Sebagian besar pasien menginginkan bahan tambal sewarna gigi yang tahan lama dan memiliki stabilitas warna yang tinggi. Penggunaan partikel berukuran nano pada komposit saat ini dapat meningkatkan kualitas pemolesan dan menyebabkan komposit lebih tahan terhadap pewarnaan. Perubahan warna yang terjadi pada resin komposit dapat dipengaruhi oleh komponen kimiawi...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Lilburn: Fairmont Press, 1998
620.1 MAN
Buku Teks  Universitas Indonesia Library
cover
This book gathers contributions addressing issues related to the analysis of composite structures, whose most relevant common thread is augmented numerical efficiency, which is more accurate for given computational costs than existing methods and methodologies. It first presents structural theories to deal with the anisotropy of composites and to embed...
Switzerland: Springer Nature, 2019
e20506097
eBooks  Universitas Indonesia Library
cover
Agus Saptono, author
Komposit serat gelas/polyester laminasi basah merupakan material komersial yang mempunyai aplikasi cukup luas, terutama bidang kelautan, otomotif dan industri kimia. Kekuatan material ini sangat dipengaruhi oleh cacat-cacat yang terjadi baik selama proses pembuatan maupun akibat pembebanan selama pemakaiannya. Cacat yang paling sering terjadi pada material ini adalah delaminasi (pelapisan lapisan)...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 1996
S41235
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Adrian Julio Adhy Putra, author
Penelitian ini berfokus pada sintesis serta menganalisa sifat dan karakteristik dari sistem komposit yang tersusun oleh polipirol dan titanium oksida. Polipirol disintesis dengan menggunakan metode polimerisasi oksidasi kimia dari monomer pirol menggunakan oksidan ammonium persulfate (APS) dalam dua variasi media pelarut H2O serta H2SO4, reaksi berlangsung dengan menggunakan tehnik batch...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library