::  Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

 
Ditemukan 209 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Berthauli Ester Nurmaida, author
ABSTRAK
Penyakit ginjal kronis merupakan suatu keadaan kerusakan ginjal yang bersifat menetap, dan dapat mengakibatkan terjadinya penurunan laju filtrasi glomerulus atau ketidakmampuan ginjal dalam mempertahankan homeostasis. Perawatan untuk penyakit ginjal kronis stadium akhir dapat berupa hemodialisis, peritoneal dialisis dan transplantasi ginjal. Gambaran klinis rongga mulut anak penyakit ginjal kronis tahap...
2017
SP-PDF
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Donie Firdhianto, author
Stenosis atau oklusi vena sentral merupakan komplikasi serius pada pasien hemodialisis yang secara signifikan menurunkan kwalitas hemodialisis yang efektif patensi semua komponen akses vascular dialisis, termasuk arteri beserta cabangnya, AV anastomosis, vena perifer, dan vena sentral, sangat penting untuk penyediaan dialisis yang konsisten, kuat, nyaman, dan tidak rumit. Etiologi utama ...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2018
SP-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Deka Viotra Kamaruddin, author
Latar Belakang: Kekakuan arteri merupakan prediktor morbiditas dan mortalitas kardiovaskular pasien menjalani dialisis. Beberapa studi yang membandingkan kekakuan arteri antara pasien yang menjalani hemodialisis dengan continuos ambulatory peritoneal dialysis CAPD masih kontroversi. Pelaksanaan hemodialisis yang dilakukan dua kali seminggu di Indonesia akan meningkalkan kekakuan arteri. Tujuan: Membandingkan kekakuan arteri antara pasien...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2018
SP-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Fitriani Agustina, author
Perawatan pasien gagal ginjal yang menjalani hemodialysis berfokus pada peningkatan kualitas hidup yang disertai dengan berbagai keluhan fisik seperti fatigue, pruritus dan gangguan tidur. Sensasi pruritus merupakan salah satu gejala umum yang memberatkan pasien dengan GGT, mempengaruhi hingga 46% pasien yang menjalani hemodialysis (HD). Intervensi keperawatan mandiri untuk menurukan sensasi...
Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2019
SP-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Lisa Emilda, author

Tesis ini disusun untuk menilai hubungan antara kebugaran kardiorespirasi terhadap kualitas hidup pada pasien hemodialisis, dan faktor terkait lainnya. Penelitian menggunakan desain uji potong lintang. Subjek penelitian merupakan pasien hemodialisis kronik yang berusia diatas 18 tahun. Kebugaran kardiorespirasi dinilai dengan konversi ambilan oksigen puncak (VO2peak) dari hasil uji jalan enam...

Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2019
SP-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Tanya Herdita, author
Latar Belakang: Penyakit ginjal tahap akhir (PTGA) memiliki mortalitas dan morbiditas yang utamanya disebabkan oleh gangguan kardiovaskular. Salah satu penyebab gangguan kardiovaskular tersebut adalah kekakuan arteri. Hemodialisis merupakan salah satu intervensi pada pasien PTGA. Namun, faktor-faktor yang memengaruhi kekakuan arteri pada pasien PTGA yang menjalani hemodialisis masih belum banyak diteliti. Tujuan:...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2020
SP-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Surya Wijaya, author
Latar Belakang: Dengan adanya hemodialisis, angka harapan hidup pasien penyakit ginjal tahap akhir (PGTA) meningkat. Akan tetapi, kualitas hidupnya semakin lama semakin menurun. Kualitas hidup pasien PGK dinilai dengan KDQOL SF-36 yang memiliki 3 komponen, yaitu PCS (fisik), MCS (mental), dan KDCS (berhubungan dengan penyakit ginjalnya). Status nutrisi merupakan salah...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2020
SP-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Ina Nurul Rahmahwati, author
Karya Ilmiah Akhir (KIA) merupakan analisis laporan praktik residensi keperawatan medikal bedah yang terdiri dari pengelolaan asuhan keperawatan pasien dengan gangguan sistem perkemihan dengan pendekatan Teori Adaptasi Roy, penerapan evidence based nursing berupa aplikasi sweet almond oil untuk mengurangi pruritus pada pasien hemodialisis, dan melakukan proyek inovasi kelompok berupa pemenuhan...
Jakarta: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2020
SP-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Irma Hermalia, author
Nefropati diabetik merupakan salah satu gangguan sistem perkemihan yang diakibatkan oleh komplikasi dari diabetes melitus. Analisis praktik residensi keperawatan ini menggambarkan pengalaman penulis dalam melakukan asuhan keperawatan pada pasien khususnya pasien dengan gangguan sistem perkemihan. Adapun fokus kegiatan yang dilaksanakan yaitu penerapan teori self care pada 30 asuhan keperawatan pasien dengan gangguan sistem perkemihan, pelaksanaan intervensi...
Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2020
SP-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Leovinna, author
Protein energy wasting (PEW) merupakan sindrom gangguan nutrisi yang sering terjadi pada pasien penyakit ginjal kronik (PGK) dengan hemodialisis rutin sekitar 28-80%. Proses hemodialisis dapat meyebabkan hilangnya nutrien seperti asama amino, meningkatkan proses inflamasi yang kemudian dapat meningkatkan katabolisme protein, dan dapat menghambat utilisasi asam amino dalam sintesis protein. Jika tidak ditangani, PEW dapat meningkatkan...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2020
SP-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library