::  Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

 
Ditemukan 230 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Siti Yubaidah, author
Tujuan penelitian ini yang pertama adalah untuk mengetahui komposisi campuran biodiesel sawit-jatropha-castor yang terbaik dari segi kualitas dengan cara mengoptimalkan beberapa parameter kunci karakteristik kimia fisik seperti stabilitas oksidasi, viskositas dan bilangan setana. Karena bahan baku biodiesel Indonesia adalah sawit yang merupakan bahan pangan, sehingga perlu dicampur dengan bahan non...
2009
T25964
UI - Tesis (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Noris Rahmatullah, author
ABSTRAK
Proses konvensional untuk memproduksi biodiesel adalah transesterfikasi trigliserida dan alcohol dengan menggunakan katalis alkali. Proses ini memiliki beberapa kelemahan dari segi produk samping dan proses pemurnian. Untuk mengatasi masalah ini, katalis alkali dan alkohol dapat digantikan oleh enzim lipase dan alkil asetat. Beberapa penelitian melaporkan bahwa metal asetat dan...
2009
T25900
UI - Tesis (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Uswatun Nur Khazanah, author
Konsumsi energi di Indonesia dari tahun ke tahun mengalami defisit energy. Hal ini menjadikannya kesempatan untuk mengembangkan bahan bakar nabati terutama Biodiesel di Indoensia. Pengembangan Biodiesel dilakukan karena merupakan bahan bakar yang ramah lingkungan dan dapat diperbarui. Namun dalam pembuatannya saat ini, pembuatan Biodiesel masih menggunakan metanol yang sangat berlebih...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2016
S64780
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Bintang Samudra, author
Pada penelitian ini, pembentukan deposit dari biodiesel dengan variasi berbeda, yaitu B100, B100-NA, B100-BHT, B100-BHA, dan B100 PG dilakukan dengan metode hot room temperature test rig untuk mengetahui karakteristik dan mekanisme pembentukan deposit pada masing-masing variasi bahan bakar. Penggunan antioksidan dalam menghambat oksidasi pada biodiesel diharapkan dapat menjaga bilangan asam...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2016
S64648
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Eliana Ayu Karinda, author
Produksi biodiesel yang meningkat membutuhkan teknologi yang tepat dan efisien. Beberapa penelitian telah dilakukan untuk mengembangkan proses produksi biodiesel dengan sistem kontinyu. Penelitian ini dilakukan untuk mengevaluasi dan menganalisis alat separasi biodiesel-gliserol dengan sistem kontinyu. Separator berbentuk tangki pengendap dengan baffle yang memisahkan beberapa kompartemen. Analisis dilakukan untuk mengetahui hubungan...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2011
S1116
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Dadan Eka Firmansyah, author
Kedepan kebutuhan bahan bakar minyak semakin meningkat akan tetapi ketersediaan bahan bakar minyak semakin menipis. Selain masalah ketersediaan bahan bakar yang semakin menipis, bahan bakar yang akan digunakan juga harus memperhatikan kualitas lingkungan dalam hal ini adalah pengurangan emisi gas buang. Untuk itulah perlu dicari bahan bakar minyak yang terbarukan...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2007
S37957
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Rahmatullah, author
Kedepan kebuttuhan bahan bakar miinyak semakiin meniingkatt akan tetapi ketersediaan bahan bakar minyak semakin menipis. Selain masallah ketersediaan bahan bakar yang semakin menipis, bahan bakar yang akan digunakan juga harus memperhatikan kualliittas lliingkungan dallam hall ini adallah pengurangan emisi gas buang. Salah satu solusi adalah bahan bakar biodiesel. Biodiesel dibuat...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2007
S37929
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Yoga Handriyanto, author
Pada masa depan kebutuhan bahan bakar minyak akan semakin meningkat namun ketersediaan bahan bakar minyak yang merupakan sumber daya yang tidak dapat diperbaharui akan semakin menipis. Selain masalah ketersediaan bahan bakar yang semakin menipis, bahan bakar yang akan digunakan juga harus memperhatikan dampak terhadap lingkungan, dalam hal ini adalah pengurangan...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2007
S37931
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Mirza Akbar Maulana, author
Whole cell biokatalis sekarang mulai banyak digunakan di industri, seperti industri kimia, farmasi maupun pangan. Salah satu whole cell biokatalis yang sudah dimanfaatkan untuk sintesis biodiesel dalam rangka mengatasi krisis energi adalah whole cell Candida rugosa lipase. Pada penelitian ini whole cell Candida rugosa yang telah dibiakkan dengan metode inokulasi...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2012
S1708
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Nida Adilah, author
Kolom pancaran didesain dengan menggunakan nosel yang dapat mempercepat pencampuran ke arah reaksi. Tabbed nozzle mempunyai dua arah pancaran, ke arah tengah dan samping, sehingga gradien kecepatannya tinggi terhadap lingkungan sekitarnya. Tujuan penelitian ini untuk meningkatkan konversi dan yield biodiesel pada rasio mol metanol/CPO yang lebih rendah pada reaksi katalitik....
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2013
S46416
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
<<   1 2 3 4 5 6 7 8 9 10   >>