::  Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

 
Ditemukan 261 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Ferry Agung Yulianto, author
ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis hubungan-hubungan antara ketimpangan distribusi pendapatan masyarakat dengan PDRB Perkapita, angkatan kerja, pendidikan, dan kesehatan. Ketimpangan distribusi pendapatan masyarakat dalam penelitian ini menggunakan Gini ratio, angkatan kerja diukur dari Tingkat Partisipasi Angkatan Kerja (TPAK), pendidikan diukur dari Angkatan Partisipasi Sekolah (APS) SMA, dan kesehatan diukur dari rasio jumlah Dokter dengan Puskesmas....
2017
T52646
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Tommy Christomy, author
Depok: Fakultas Ilmu Pengatahuan Budaya Universitas Indonesia, 1992
LP-Pdf
UI - Laporan Penelitian  Universitas Indonesia Library
cover
Yuki Yunansih S, author
ABSTRAK
Diabetes mellitus merupakan salah satu penyakit kronis yang saat ini sedang berkembang pesat di kota-kota besar, seperti Jakarta, akibat pengaruh pola hidup yang kurang sehat dan gerak yang kurang. Penyakit ini sangat membahayakan karena dapat mengakibatkan berbagai komplikasi kesehatan pada berbagai organ tubuh. Untungnya, penderita diabetes dapat menghindari komplikasi-komplikasi tersebut dengan mengikuti perawatan yang disarankan...
2002
S3167
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Maria Theresia Yulita, author
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menemukan faktor-faktor manajemen yang berhubungan terhadap kepuasan kerja dokter spesialis di RS OMNI Alam Sutra. Penelitian ini dengan metode penelitian penyebaran kuesioner, dimana penelitian ini bersifat deskriptif analitik yaitu suatu penelitian yang mencoba menggali bagaimana dan mengapa fenomena ketidak puasan kerja dokter rumah...
Depok: Universitas Indonesia, 2013
T32942
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Amira Putri Dewi, author
ABSTRAKT
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui jumlah umum optimal di Poli Umum Puskesmas Lenteng Agung I Jakarta Selatan dengan menggunakan metode Workload Indicators of Staffing Need (WISN). Metode penelitian adalah pengamatan dengan metode work sampling, wawancara mendalam, dan telaah dokumen. Work sampling dilakukan selama lima menit sekali selama 6 hari...
2014
S55775
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Abdurrahman Alexander Kenji, author
[ABSTRAK
Penggunaan Computerized Physician Order Entry (CPOE) yang efektif dan intensif yang mempunyai peran dalam standardisasi prosedur medis, dapat membantu institusi kesehatan seperti Alliance Healthcare Network ( AHN ) dalam menyediakan pelayanan kesehatan yang lebih aman dan lebih berkualitas dengan mengurangi kesalahan medis. Tulisan ini mencoba untuk menyusun sebuah balanced scorecard yang bertujuan untuk memotivasi...
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2015
MK-PDF
UI - Makalah dan Kertas Kerja  Universitas Indonesia Library
cover
Ita Patriani, author
The therapy of chronic diseases is not only needed drugs supply and health staff, that is physician, but also three factors such as compliance, adherence, and concordance. The three of factors are crucial in the handling of chronic diseases like lung tuberculosis, hypertension, and asthma. To accomplish a concordance attitude...
[Place of publication not identified]: [Publisher not identified], 2013
AJ-Pdf
Artikel Jurnal  Universitas Indonesia Library
cover
Rahadian Mahardika Sukarni, author
ABSTRAK
Skripsi ini membahas mengenai pertanggungjawaban rumah sakit terhadap dokter tamu serta kewenangan dokter yang dikaitkan dengan hukum kesehatan. Skripsi ini juga mengambil contoh kasus untuk dianalisis, yaitu putusan pengadilan negeri nomor 79/Pid.sus/2011/PN.Kd.Mn. yang berlanjut ke putusan kasasi dengan Nomor Putusan 1110K/Pid.sus/2012. Tidak bisa dipungkiri, dengan berkembangnya zaman maka penyakit-penyakit juga...
2017
S69322
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Andini Novianti, author
ABSTRAK
Instruksi medis farmakologis atau catatan pemberian dan pemantauan obat merupakan pemantauan dan instruksi pemberian obat selama pasien. Pengisian instruksi dilakukan oleh dokter penanggung jawab pasien dan perawat bertugas memberikan obat kepada pasien. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi kepatuhan dokter dan perawat dalam penulisan instruksi medis farmakologis rawat...
2018
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Prima Ayu Tristika, author
ABSTRACT
Dalam era saat ini, Rumah Sakit membutuhkan perencanaan kebutuhan Sumber Daya Manusia SDM yang baik agar dapat memenuhi kebutuhan kepada pasien terutama perencanaan terhadap kebutuhan dokter umum. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui jumlah kebutuhan tenaga dokter umum di Instalasi Gawat Darurat RSUP Fatmawati menggunakan Metode ABK Kesehatan. Penelitian...
2018
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library