::  Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

 
Ditemukan 596 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Yerry Wirawan, author
Sistem Ekonomi Politik yang dicoba dibangun oleh Orde Baru diawal pemerintahannya 1966-1968 adalah sebagai upaya menggantikan Sistem Demokrasi Terpimpin dibawah Soekarno. Perubahan yang dilakukan oleh Orde Baru ini tidak terlepas kaitannya dari faktor ekonomi politik dalam dan luar negeri. Orde Baru menyadari betul bahwa Sistem Demokrasi Terpimpin di bawah Soekarno...
2000
S12611
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Jane Primaletta, author
Bahasa yang merupakan pengejawantahan dari keberadaan manusia di dunia, di tengah sesamanya merupakan suatu obyek yang menarik untuk diteliti, tidak saja oleh para ahli bahasa tetapi juga mereka yang berkecimpung di bidang pengeta_huan lainnya. Hal ini tidak terlepas dari keberadaan, fungsi dan pengaruh bahasa yang dominan dalam kehidupan manusia. Fungsi...
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 1987
S14104
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Andhara Aisya, author
Tujuan penulisan skripsi ini adalah untuk mengetahui makna simbol fu (?) bagi masyarakat Cina, serta hubungan dan kaitan antara sebuah simbol fu (?) dengan perayaan Tahun Baru Cina. Makna simbol fu (?) bagi masyarakat Cina serta kaitan simbol fu (?) dengan perayaan Tahun Baru Cina dapat diketahui melalui analisa terhadap...
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2008
S12833
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Iswandi, author
Bandung: Remaja Rosdakarya, 2000
355.009 598 ISW b
Buku Teks  Universitas Indonesia Library
cover
Abdul Azis HN, author
ABSTRAK
Pelayanan kepada masyarakat harus diperhatikan dengan baik oleh pemerintah daerah kabupalen Bekasi mengingat, seluruh Iapisan masyarakat sangat membutuhkan pelayananan dari pemerintah daerah. Sarana-sarana umum yang berada di bawah wewenang pemerintah daerah, seperti pasar, terminal bis, stasiun kereta dan sarana umum yang lainnya, menjadi prioritas yang harus diperhatikan dengan baik.

Pasar baru...
2000
S37649
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Parhusip, Surya Irawando, author
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 1999
S39020
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
cover
Nanny Sri Lestari, author
ABSTRAK
Wanita sering kali memiliki tugas rangkap, tidak hanya menjadi ibu bagi anak-anaknya tetapi juga menjadi pelindung dan pencari nafkah bagi keluarganya. Tidak heran jika banyak perhatian ditujukan kepada wanita, baik dari kalang pengarang/penyair atau peneliti/ilmuwan atau pilitisi maupun kaum agama.

Berbagai macam penelitian dilakukan untuk memecahkan keunikan ini. Mungkin saJa penelitian terhadap keunikan ini dilandaai oleh aikap...
Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 1994
LP-pdf
UI - Laporan Penelitian  Universitas Indonesia Library
cover
ABSTRAK
Makalah ini bertujuan untuk menganalisis sajak "Pulang Si Tenggang" karya Muhammad Haji Salleh daripada prespektif teori historisime. Baru yang dikemukakan Stephen Greenblatt. Teori Hisitorisime Baru menggagaskan rekonstruksi sejarah dan menawarkan idea tentang konsep sejarah terkini (present history). Walaupun idea teori lebih mementingkan aspek dan teks sejarah, namun analisis terhadap sajak...
Malaysia: City Reprographic Service, 2000
895 JPM
Majalah, Jurnal, Buletin  Universitas Indonesia Library
cover
Wiwien, author
Penting untuk mengetahui laju penguapan droplets untuk meningkatkan efisiensi pada mesin pembakaran dalam. K. Luo dan H. Pitsch melakukan penelitian tentang laju penguapan droplet dan pembakaran di dalam pembakar yang berputar. S de Chaisemartin et. all melakukan simulasi pembakaran turbulen menggunakan software DNS. Banyak penelitian ataupun simulasi menggunakan software Fluent dan...
2010
S1087
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library