::  Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

 
Ditemukan 40 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Windi Yulianti, author
[ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh perhatian investor terhadap likuiditas dan volatilitas saham di ASEAN-5. Perhatian investor di proksikan dengan menggunakan aplikasi Google Trends dan ditampilkan dalam bentuk Google Search Volume (GSV). Pengujian dilakukan dengan menggunakan analisis regresi data panel dengan model Fixed Effect dan pemilihan panel option Seemingly Unrelated Regression (SUR) selama periode 2010...
2015
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Dewanti Kunto Wiyati, author
ABSTRAK
Penelitian ini menguji pengaruh harga saham, volatilitas return, volume perdagangan, frekuensi perdagangan, market capitalization, dan dummy LQ-45 terhadap bid-ask spreads. Sampel penelitian ini adalah 126 perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2015. Temuan penelitian ini menunjukkan harga saham dan volume perdagangan berpengaruh negatif terhadap bid-ask spreads, volatilitas...
2017
S68180
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Alya Faradisi, author
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh efek informasi likuiditas saham terhadap pembayaran dividen pada perusahaan terdaftar di Bursa efek Indonesia pada periode tahun 2008 hingga 2017. Penelitian ini menggunakan tiga proksi pembayaran dividen yaitu, DVE (dividen tunai yang diskalakan dengan pendapatan), DVC (dividen tunai yang diskalakan dengan arus kas dari...
2019
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Naomi Norita, author
Skripsi ini membahas mengenai pengaturan perdagangan saham Equity-Based Crowdfunding (ECF) dalam Pasar Sekunder di Indonesia. Kegiatan ECF sebagai salah satu bentuk pengembangan teknologi finansial baru saja diatur dalam POJK No. 37/POJK.04/2018  Tentang  Equity Crowdfunding. Kegiatan ECF mempunyai risiko ilikuiditas saham dimana investor akan sulit untuk memperdagangkan sahamnya. Risiko tersebut dapat...
Depok: Fakultas Hukum Universitas Indonesia, 2019
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Anggun Gita Utami, author
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh likuditas saham terhadap kebijakan pembayaran dividen di perusahaan nonkeuangan Indonesia. Penelitian ini menggunakan periode penelitian 10 tahun dengan 59 perusahaan sampel. Penelitian ini menggunakan proksi likuditas amihud dan turnover saham untuk mengukur likuiditas saham dan proksi dividend to earnings ratio (DVE), dividend to cash...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2020
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Fathimah Shafiyyah, author
[Penelitian bertujuan untuk memberikan bukti empiris mengenai pengaruh kepemilikan terkonsentrasi dan analyst following terhadap likuiditas saham, khususnya mengenai adanya risiko ekspropriasi terhadap pemegang saham minoritas. Selain itu penelitian ini juga meneliti peran moderasi ukuran perusahaan terhadap hubungan struktur kepemilikan terkonsentrasi dan analyst following terhadap likuiditas saham. Kepemilikan saham diukur menggunakan selisih antara...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2016
S61846
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Ahmad Rizaldi Taufiq, author
Penelitian sebelumnya telah menguji bagaimana pengaruh likuiditas saham terhadap nilai dari perusahaan, dan menghasilkan temuan yang berbeda-beda, serta dilengkapi dengan mekanisme yang berbeda pula. Akan tetapi masih minim penelitian yang menguji saham khusus, seperti saham syariah. Penelitian ini menguji bagaimana tingkat likuiditas saham dengan ukuran Amihud Iliquidity terhadap nilai perusahaan...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2021
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Riadah Masita, author
Penelitian ini bertujuan untuk meneliti dampak pandemi COVID-19 pada likuiditas saham yang tercatat di papan utama BEI. Penelitian ini menggunakan regresi data panel untuk menganalisis dampak pertumbuhan harian total kasus dan pertumbuhan harian total kematian akibat kasus COVID-19 terhadap likuiditas saham yang diukur dengan Spread dan Illiquidity Amihud (2002) dari...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2022
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Azyan Khairani, author
Studi penelitian ini dilakukan untuk meneliti pengaruh likuiditas saham terhadap pembayaran dividen perusahaan. Periode penelitian terhitung dari tahun 2016-2021 dengan sampel penelitian meliputi 150 perusahaan non-keuangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI). Penelitian ini menggunakan proksi Likuiditas Amihud dan Share Turnover untuk mengukur tingkat likuiditas saham. Serta menggunakaan empat...
Depok: Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Indonesia, 2023
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Samuel Yohanes Sukmana, author
OJK mengatur regulasi pasar modal untuk menjaga stabilitas pasar modal Indonesia terutama pada saat kondisi berfluktuasi, salah satunya melalui kebijakan share repurchase. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis hubungan share repurchase dan likuiditas terhadap volatilitas saham. Sampel penelitian dipilih dengan teknik purposive sampling dan terdapat 137 sampel yang memenuhi kriteria. Analisis...
2023
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
<<   1 2 3 4   >>