::  Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

 
Ditemukan 127 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Budi Setiawan, author
Berdasarkan hasil penelitian selama ini, diketahui telah terjadi penurunan laju pembentukan partikel CaCO3 dari ion-ion dalam sampel di dalam air sadah termagnetisasi. Terdapat hipotesis yang menyatakan bahwa telah terjadi penguatan hidrat ion akibat adanya medan magnet. Salah satu metode yang dapat dilakukan untuk membuktikan bahwa telah terjadi penguatan hidrat ion...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2008
S49691
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Dwi Agustino Mardika, author
Penelitian ini bertujuan untuk mengukur kapasitas antioksidan dari ekstrak etanol daun Ageratum conyzoides dengan menggunakan metode ekstraksi bertekanan tinggi dengan sirkulasi pelarut. Penelitian ini akan mengkaji pengaruh variasi tekanan ekstraksi dan waktu ekstraksi terhadap aktivitas antioksidan dari ekstrak yang dihasilkan. Waktu ekstraksi antara 5-75 menit dan tekanan ekstraksi antara 2-12...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2010
S51777
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Martiningtyas Yunitasari, author
Penelitian ini membahas perilaku presipitasi CaCO3 dalam air sadah dibawah pengaruh medan elektromagnetik beserta aplikasinya dalam pengolahan air sadah dan pencegahan kerak. Hasil penelitian membuktikan bahwa medan elektromagnetik mempengaruhi interaksi hidrat ion dan interaksi ion serta presipitasi CaCO3 pada pola aliran fluida dinamik. Elektromagnetisasi larutan NaHCO3 dan CaCl2 dapat meningkatkan...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2009
S51924
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Faisal, author
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2004
S49422
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Arif Rakhmawan, author
Studi Kinetika reaksi hidrogenasi C02 menjadi metanol dengan basis katalis oksida Iogam Cu da.n campuran lainnya sudah banyak dilakukan oleh para peneliti sebelumnya. Keanekaragaman Percobaan yang telah dilakukan menghasilkan berbagai jenis mekanisme reaksi dan persamaan kinetika yang bervariasi. Pada penelitian kali ini katalis yang digunakan adalah CuO/Zn0/A1103/Cr1O3 dengan luas permukaan...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 1999
S49224
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Rizky Feryansyah, author
Hidrogen adalah salah satu bahan baku pada industri kimia dan juga berfungsi sebagai bahan bakar kendaraan. Gas hidrogen banyak diperoleh dari proses elektrolisis yang memerlukan energi listrk yang besar. Elektrolisis plasma adalah cara baru yang dapat meningkatkan produktivitas hidrogen sekaligus menekan kebutuhan energi listrik. Penelitian ini dilakukan untuk menguji efektivitas...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2010
S51950
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Bagus Syaiful Utomo, author
Teknologi produksi hidrogen melalui metode elektrolisis merupakan teknologi yang sudah berusia lebih dari 200 tahun. Metode elektrolisis ini hanya menyumbang 4% produksi hidrogen dunia saat ini. Hal ini dikarenakan elektrolisis dinilai tidak ekonomis, membutuhkan energi yang sangat besar untuk memecah air, padahal elektrolisis menghasilkan hidrogen paling murni diantara teknologi lain....
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2010
S51718
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Bagus Priyogoreno Adiwidodo, author
Pada penelitian ini dilakukan percobaan pengolahan air limbah yang mengandung amonia menggunakan metode CGDE. Amonia yang berasal dari limbah dan polutan dapat mengganggu kesehatan manusia dan lingkungan. Oleh karena itu perlu dilakukan pengolahan limbah air yang mengadung amonia untuk meminimalisir jumlah amonia yang memasuki sumber-sumber air yang dipakai oleh manusia....
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2012
S43768
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Bimo Haryowiarto, author
Gas hidrogen banyak diperoleh dari proses elektrolisis yang memerlukan energi listrik yang besar. Elektrolisis plasma adalah teknologi baru dalam meningkatkan produktifitas hidrogen sekaligus menekan kebutuhan listrik. Penelitian ini dilakukan untuk menguji efektivitas proses elektrolisis plasma yang dinyatakan sebagai jumlah produk hidrogen per satuan energi listrik yang dikonsumsi dengan memvariasikan kedalaman...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2013
S47734
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Boy Febrian Fachrul, author
Hidrokarbon, seperti halnya grup aromatik. mempunyai struktur seperti sangkar {cage·like), yang menyebabkan oksidasi dari atom-atom karbon baglan dalam terhalangi. Lebih jauh. lagi, mereka berikatan dalam grup yang Iebib besar (pseudo compounds) rnenembus bagian daiam dari gumpalan terhalangi dan hal...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2004
S49459
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
<<   1 2 3 4 5 6 7 8 9 10   >>