::  Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

 
Ditemukan 54 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Kusuma Dewi, author
Pengenalan wajah merupakan salah satu bidang dalam pengenalan pola. Pengenalan pola adalah disiplin ilmu yang bertujuan untuk mengklasifikasikan objek menjadi sejumlah kategori atau kelas. Seperti halnya pengenalan pola, pengenalan wajah bertujuan untuk mengklasifikasikan citra wajah menjadi sejumlah kategori wajah. Yang dimaksud dengan kategori wajah di sini adalah, siapakah pemilik wajah...
Depok: Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia, 2004
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Yasmina Kusuma Dewi, author
Pandangan umum tentang ciri-ciri khas manusia Jepang telah banyak ditinjau dari berbagai sudut. Dalam penulisan skripsi ini, penulis bermaksud mengungkapkan ciri-ciri khas manusia Jepang ditinjau dari sudut tingkah laku dan cara berfikir orang Jepang. Untuk itu penulis memusatkan perhatian pada sebuah buku karangan Isaiah Bendasan yang berjudul Nihon Jin...
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 1987
S13893
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Inneke Kusuma Dewi, author
Skripsi ini membahas mengenai notulen rapat yang dijadikan dasar dalam pemutusan perjanjian sepihak antara PT. Haseda Remindo dengan PT. Caltex Pacific Indonesia. Notulen rapat tersebut seolah-olah dianggap sebagai addendum perjanjian pemberian jasa-jasa pengangkutan darat. Pokok permasalahan dalam skripsi ini adalah kekuatan hukum notulen rapat sebagai perjanjian dalam hukum Indonesia dan...
Depok: Universitas Indonesia, 2011
S65
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Ratna Kusuma Dewi, author
Kebutuhan penyediaan dan pelayanan air minum di Kelurahan Pejuang, Kelurahan Kaliabang Tengah, dan Kecamatan Tarumajaya dari waktu ke waktu semakin meningkat seiring bertambahnya penduduk. Peningkatan kebutuhan air ini harus diimbangi dengan peningkatan kapasitas produksi dan peningkatan kinerja instalasi. Evaluasi instalasi Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) wilayah cabang Pondok Ungu yang...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2010
S50637
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Ratna Kusuma Dewi, author
Dalam sosiolinguistik dibahas berbagai variasi bahasa yang salah satunya adalah Fachsprache (Istilah khusus untuk bidang tertentu). Dalam tulisan ini, saya akan menganalisis bagaimana istilah khusus bidang informatika terbentuk. Sumber data yang akan dianalisis adalah istilah komputer yang berbentuk kata majemuk (komposita) diambil dari dua artikel dalam majalah online www.chip.de. Tujuan...
Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2013
MK-Pdf
UI - Makalah dan Kertas Kerja  Universitas Indonesia Library
cover
Fitria Kusuma Dewi, author
ABSTRAK
Kemampuan oral hygiene dan status oral health mempengaruhi status nutrisi lansia. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan kemampuan oral hygiene dan status oral health dengan status nutrisi pada lansia. Desain deskriptif korelasional dengan pendekatan cross sectional di PSTW Budi Mulia 02 & 04 DKI Jakarta dengan 93 responden. Instrumen untuk...
2014
S55300
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Sari Kusuma Dewi, author
ABSTRAK
Penelitian ini membahas alih kode yang terjadi dalam ?Ini Talk Show? di NET TV yang difokuskan kepada tuturan dua pembawa acara, yaitu Andre dan Sule. Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif kualitatif dan teknik penelitian dilakukan dengan cara mengamati ujaran-ujaran Andre (A) dan Sule (S) yang mengandung alih kode....
2016
S65697
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Christina Kusuma Dewi, author
ABSTRAK
Produk tradisional merupakan produk asuransi dimana kebijakan investasi sepenuhnya dikelola dan diatur oleh perusahaan. Kelemahan produk asuransi tradisional adalah tidak adanya garansi mengenai besar jumlah pengembalian dari hasil investasi perusahaan asuransi. Penulis mencoba menganalisa besar premi dan manfaat dari produk asuransi jiwa dwiguna dengan pendekatan metode Annual Ratchet. Metode Annual Ratchet memberikan...
2016
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Rahmah Kusuma Dewi, author
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efisiensi dan faktor-faktor yang berhubungan dengan efisiensi Puskesmas di Kota Depok tahun 2015. Penelitian ini menggunakan disain cross sectional, dengan pendekatan kuantitatif. Efisiensi Puskesmas diperoleh dengan menggunakan metode Data Envelopment Analysis, model Variable Returns to Scale, dan berorientasi output. Penelitian dilakukan di seluruh Puskesmas wilayah...
2017
T48111
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Sri Kusuma Dewi, author
ABSTRAK Industri transportasi umum darat di Indonesia semakin dibutuhkan, mengingat semakin banyak masyarakat yang membutuhkan. Situasi yang serba tiada kepastian, masih menyisakan adanya kegiatan-kegiatan usaha yang bersifat pribadi dan bisnis, sehingga alat transportasi pendukung ke bandara Soekarno-Hatta bagi masyarakat yang membutuhkan masih diperlukan. Perum Damri Unit Angkutan Khusus Bandara Soekarno-Hatta sebagai...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2002
T1442
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
<<   1 2 3 4 5 6   >>