Ditemukan 2 dokumen yang sesuai dengan query
Sarah Sholihatul Amalia, author
Dalam industri hilir migas, operasional pengolahan minyak dan gas bumi memiliki bahaya cukup tinggi terhadap kebakaran, ledakan dan hilangnya kontaminan primer atau yang sering disebut dengan Lost of Primary Containment (LOPC) pada area proses. Selain itu, operasional berkaitan dengan produktifitas dan risk management sehingga sangat penting untuk pemantauan proses secara...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2020
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Sarah Sholihatul Amalia, author
ABSTRAK
Penelitian imobilisasi limbah uranium telah dilakukan menggunakan bahan matriks synroc siliko-fosfat dengan proses sintering pada suhu tinggi. Proses imobilisasi dilakukan dengan cara mencampurkan limbah radioaktif uranium dengan matriks bahan prekursor oksida (matriks synroc), kemudian campuran tersebut dikeringkan, dan dikalsinasi pada suhu 750 oC. Serbuk hasil kalsinasi dipres dingin dalam cetakan,...
2017
S67882
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library