Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Thalfah Nael Amalina, author
Ekspresi dalam arsitektur adalah pemikiran arsitek yang tertuang dalam perwujudan sebuah tempat yang terlihat dari pembentukan elemen-elemen ruang di dalamnya. Tempat yang ekspresif ini tidak hanya berkaitan dengan pengalaman ruang manusia namun juga persepsi manusia terhadap ruang, yang sebagian besar adalah persepsi visual dan kinestetik. Prinsip-prinsip pada teori persepsi visual...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2013
S47118
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library