::  Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

 
Ditemukan 3 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Yudi Yanto, author
Telah dilakukan penelitian mengenai sebaran spasial spesies Harmful Algal Bloom (HAB) di lokasi budidaya kerang hijau (Perna viridis) Kalibaru, Cilincing, Jakarta Utara pada bulan Mei 2012. Sampel diambil secara vertikal dari kedalaman 3 meter dan pencacahan dilakukan dengan metode sub sampel. Hasil pencacahan menemukan 9 spesies penyebab HAB yang berpotensi...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2013
S44638
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Basmila Fauziah, author
Eutrofikasi merupakan fenomena pengkayaan nutrient khususnya fosfat yang dapat menyebabkan terjadinya peledakan pertumbuhan alga algae blooming) dan menimbulkan efek samping yaitu penurunan konsentrasi oksigen dalam badan air yang menyebabkan kematian biota. Sedimen di perairan merupakan kompartemen dan sumber lepasnya fosfat ke badan air. Oleh karena itu, untuk memonitor dan mengkontrol...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2017
S68834
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Qadar Hasani, author
Fenomena Harmful Algal Blooms (HABs) di Teluk Lampung, khususnya di Teluk Hurun, telah banyak dibahas oleh beberapa peneliti. Fenomena HABs diduga akibat peningkatan unsur hara (N dan P) dari limbah pertambakan, pembenihan (hatchery) dan budidaya ikan dalam karamba jaring apung. Masukan N dan P ke perairan akan menyebabkan eutrofikasi perairan...
Direktorat Riset dan Pengabdian Masyarakat UI; Fakultas Pertanian Universitas Lampung, 2012
J-pdf
Artikel Jurnal  Universitas Indonesia Library