Ditemukan 3 dokumen yang sesuai dengan query
Karina Chandra Dewi, author
Klaim asuransi merupakan salah satu elemen penting dalam bidang jasa asuransi. Klaim severity mengacu pada besarnya dana yang harus dikeluarkan untuk memperbaiki kerusakan yang terjadi. Besarnya klaim asuransi dipengaruhi oleh banyak faktor. Hal ini menyebabkan volume data menjadi sangat besar. Sehingga diperlukan suatu metode yang tepat dalam memprediksi besarnya klaim...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2019
T54306
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Yuni Rosita Dewi, author
Prediksi klaim merupakan proses penting dalam industri asuransi karena perusahaan asuransi dapat menyiapkan jenis polis asuransi yang tepat untuk masing-masing pemegang polis potensial. Frekuensi prediksi klaim dewasa ini kian meningkat. Sehingga data prediksi klaim yang memiliki volume besar ini disebut big data, baik dari segi jumlah fitur maupun jumlah data...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2019
T54313
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Christhoper Nugraha, author
ABSTRAK
Deteksi topik adalah proses menganalisis kumpulan data tekstual untuk menentukan topik pengumpulan data tekstual. Salah satu metode pengelompokan yang dapat digunakan untuk deteksi topik adalah metode Fuzzy C-Means (FCM). Namun, penggunaan FCM sederhana untuk pendeteksian topik tentang big data kurang efektif, karena akan memakan waktu lama dan banyak memori. FCM...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2019
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library