Ditemukan 2 dokumen yang sesuai dengan query
Ninis Kurnia Asih, author
ABSTRAK
Dalam memberikan pelayanan kefarmasian, apoteker dituntut untuk memiliki kemampuan manajerial dan memberikan pelayanan farmasi klinik. Kegiatan Praktek Kerja Profesi Apoteker (PKPA) di apotek bertujuan untuk memberikan pemahaman mengenai peran, tugas, fungsi dan tanggung jawab apoteker baik secara teknis maupun non teknis. Pelaksanaan PKPA dilakukan di apotek atrika selama empat minggu...
2016
PR-Pdf
UI - Tugas Akhir Universitas Indonesia Library
Diar Siti Hazar Sukandi, author
ABSTRAK
Apotek merupakan tempat dilakukannya pekerjaan kefarmasian dan penyaluran sediaan farmasi, perbekalan kesehatan lainnya kepada masyarakat. Apotek juga memiliki fungsi sebagai pengelola sediaan farmasi, menjaga kualitasnya tetap sesuai dengan standar persyaratan, mengawasi pengadaan, penyimpanan, dan penyerahan sediaan farmasi kepada konsumen sesuai dengan ketentuan peraturan yang berlaku. Apotek Safa merupakan salah satu...
2016
PR-Pdf
UI - Tugas Akhir Universitas Indonesia Library