Ditemukan 13 dokumen yang sesuai dengan query
Fathan Akbar, author
Indonesia dapat dikatakan sebagai negara yang kaya akan keragaman suku, agama, ras, dan budaya. Keragaman demikian salah satunya mendorong penerapan budaya kolektivisme di mana tercermin melalui semangat gotong royong. Selain itu, Indonesia turut dipandang sebagai negara beragama. Penelitian ini bertujuan untuk melihat hubungan antara religiusitas dan kolektivisme pada emerging adulthood....
Depok: Fakultas Psikologi Universitas Indonesia, 2023
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Zahra Fathiyah, author
Penelitian ini menganalisis representasi budaya kolektivisme masyarakat Korea Selatan dalam tren busana musim dingin di Korea Selatan. Kolektivisme merupakan salah satu nilai yang terdapat di tengah masyarakat Korea Selatan yang didasari oleh paham Konfusianisme. Kolektivisme merupakan nilai yang menekankan pada kepentingan dan identitas kolektif di atas individu. Pada masyarakat dengan...
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2022
MK-pdf
UI - Makalah dan Kertas Kerja Universitas Indonesia Library
Lily Lucia Tanod, author
1992
S2229
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Judithia A. Wirawan, author
Dalam rangka menghadapi era pasar bebas dunia, Indonesia harus mempersiapkan sumber daya manusianya agar mampu bersaing dengan SDM dari negara lain. Salah satu kelemahan SDM kita adalah masih adanya kecenderungan untuk mendahulukan kepentingan kelompok yang Iebih dekat, walaupun dengan hasil yang tidak menguntungkan. Hai ini terutama menjadi masalah bila dilakukan...
Depok: Fakultas Psikologi Universitas Indonesia, 1996
S2363
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Fatiya Ranu Wardhani, author
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji urutan perolehan Theory of Mind ToM , serta menguji hubungan antara pengasuhan kolektivitas dengan perolehan ToM pada anak-anak di Bogor, Indonesia. Untuk itu, peneliti akan menguji 100 anak berusia 5-7 tahun 53 laki-laki, 47 perempuan menggunakan Skala ToM Wellman dan Liu 2004 . Orang tua...
2018
S-Pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Rr. Salsabila Putri Herfina, author
Nilai merupakan tujuan yang bervariasi dalam kepentingannya dan berfungsi sebagai pedoman dalam kehidupan manusia. Sosialisasi budaya pada kehidupan individu juga dapat memengaruhi pemilihan perilaku mereka, serta prioritas nilai yang mungkin terbentuk dalam hidup mereka. Salah satu bentuk orientasi budaya merupakan budaya kolektivisme, dimana individu mengidentifikasikan diri sebagai bagian dari kelompok...
Depok: Fakultas Psikologi Universitas Indonesia, 2023
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Dinayah Fitriany Sukma Putri, author
Penelitian ini menganalisis pengaruh kolektivisme pada fenomena demam pendidikan di Korea Selatan. Kolektivisme merujuk pada kecenderungan masyarakat untuk mengutamakan kepentingan kelompok daripada individu. Pada masyarakat yang menganut budaya kolektivisme, individu cenderung memiliki konstruksi diri interdependen yang berfokus pada hubungan sosial terutama ingroup. Dalam konteks pendidikan Korea Selatan yang sangat kompetitif,...
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya Universitas Indonesia, 2024
MK-pdf
UI - Makalah dan Kertas Kerja Universitas Indonesia Library
Rizki Aditya, author
Secara keseluruhan penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh faktor-faktor pembentuk purchase intention yang dilihat dari sisi personal individu (seperti attitude toward purchase intention, health consciousness) serta sisi eksternal individu (seperti collectivism, subjective norm). Penelitian ini dilakukan dilakukan secara online dan offline, dimana pengumpulan data menggunakan kuesioner dengan kriteria responden yang...
Depok: Universitas Indonesia, 2015
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Devi Rusli, author
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah pengasuhan individualis dan
kolektivis memengaruhi perolehan ToM pada anak usia 3?5 tahun. Perolehan
ToM diukur dengan menggunakan skala ToM yang dikembangkan oleh Wellman
dan Liu (2004), dan pengasuhan individualis dan kolektivis diukur dengan skala
yang dikembangkan dari skala individualis-kolektivis Triandis dan Gelfand. Skala ToM diberikan pada 202 anak...
2016
T46219
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Beer, Samuel H., author
London: Faber and Faber, 1971
324.241 BER m
Buku Teks Universitas Indonesia Library