Ditemukan 2 dokumen yang sesuai dengan query
Ratu Arasyti Nabila, author
Penulis akan membahas analisis Data Exchange Network Ltd, sebuah perusahaan pusat data Australia yang sudah terdaftar di Pasar Modal Australia. Penulis akan menilai perusahaan berdasarkan beberapa asumsi dengan menggunakan dua jenis metode penilaian yang berbeda, yaitu Comparable Companies Analysis dan Discounted cashflow, dengan Adjusted Present Value Method. Selain itu, penulis akan...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2024
MK-pdf
UI - Makalah dan Kertas Kerja Universitas Indonesia Library
Permasalahan penelitian ini adalah rendahnya tingkat minat berwirausaha mahasiswa FE UNP diduga dipengaruhi oleh tingkat akan kebutuhan prestasi, tingkat lokus kendali, dan tingkat efikasi diri mahasiswa. Pendekatan penelitian yang digunakan adalah pendekatan kuantitatif dengan metode survey menggunakan probability sampling dengan instrumen penelitian angket. Teknik analisis data menggunakan model regresi linear...
JURPEND 14:1 (2014)
Artikel Jurnal Universitas Indonesia Library