Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Cahya Kurnia Kusumawarni, author
Industri kelapa sawit berperan penting dalam perekonomian Indonesia. Namun, penyakit Busuk Pangkal Batang oleh Ganoderma boninense mengancam perkebunan kelapa sawit. Pengembangan agen biokontrol diperlukan sebagai alternatif dari penggunaan fungisida. Pada penelitian sebelumnya, kultur tunggal Bacillus siamensis LDR, Bacillus sp. TKA6A, dan Stenotrophomonas maltophilia G17 berhasil menghambat pertumbuhan Ganoderma boninense. Pada...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2024
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library