::  Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

 
Ditemukan 27 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Niluh Archi Sri Ramandari, author
Penelitian ini bertujuan menilai dan membandingkan efektivitas injeksi subkonjungtiva bevacizumab dosis 5 mg dengan dosis 2.5 mg dalam menurunkan area neovaskularisasi kornea. Sampel adalah dua puluh empat pasien dengan neovaskularisasi kornea oleh karena berbagai etiologi. Pemeriksaan pada sampel dilakukan sebelum, satu minggu setelah injeksi dan empat minggu setelah injeksi yang...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2018
SP-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Faiz Akhdan, author
ABSTRACT
Since the beginning of Toyota Fortuner VNTurbo Variable Nozzle Turbo has released, Toyota Fortuner Diesel use encrypted 2KD FTV with capacity of 2.499cc turbo intercooler and also the mechanism of supply diesel commonrail. There are several problems with its own engine performance although this Toyota is the best engine type...
2018
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
cover
Dalam keluarga peran orang tua akan lebih dituntut apabila anak yang sakit menjalani perawatan di rumah sakit. Anak membutuhkan kasih sayang dan perhatian yang Iebih dari orang tuanya karena di rumah sakit anak harus menghadapi lingkungan asing, pemberi asuhan yang tidak dikenal, menjalani prosedur yang menimbulkan nyeri, kehilangan kemandirian dan berbagai hal yang tidak...
Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2006
TA5476
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Christella Natali, author
Latar Belakang: Anestesia blok saraf perifer merupakan teknik anestesia untuk memfasilitasi operasi daerah ekstremitas atas atau bawah khusunya pada pasien dengan masalah medis berat. Anestesia blok saraf perifer bawah minimal memerlukan dua injeksi, yaitu pada pleksus lumbalis dan sakralis. Pada penelitian yang dilakukan sebelumnya, didapatkan bahwa penyuntikkan 30 ml metilen...
Depok: Universitas Indonesia, 2016
SP-Pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Marcel B. M. Teunissen, editor
This volume of current topics in microbiology and immunology covers diverse topics related to intradermal immunization. The chapters highlight the effectiveness of intradermal immunization in experimental animal models or in clinical practice, all supporting the view that intradermal immunization is at least as good as other immunization routes. Keeping...
Berlin: [, Springer-Verlag], 2012
e20417814
eBooks  Universitas Indonesia Library
cover
Brenda Hayatulhaya, author
ABSTRAK
Tujuan: Mengevaluasi efek injeksi anti-VEGF intravitreal, bevacizumab, terhadap kadar cystatin C plasma dan VEGF plasma dan meninjau korelasi antara kedua faktor tersebut. Metodologi: Penelitian ini merupakan studi eksperimental satu kelompok dengan sampel dipilih secara konsekutif dari populasi terjangkau. Pemeriksaan oftalmologi lengkap, tekanan darah, laboratorium darah perifer lengkap, dan pemeriksaan kadar cystatin...
Depok: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2020
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Andrudzaki Kirana, author
Dalam penelitian ini metode baru dalam pengunaan phase changing material (PCM) dengan injeksi gelembung dilakukan untuk penerapan pada PCM dalam di dinding. Ketika gelembung di suntikan ke dalam phase changing material. kepadatan pada PCM berubah seiring dengan injeksi gelembung dimasukan kedalam PCM menyebabkan gerakan pada gelembung ke atas dan mengalir...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2021
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Rifqi Ramadhana, author
Preservasi sperma ikan mata merah (Systomus orphoides Valenciennes, 1842) perlu dilakukan untuk mengurangi keterbatasan stock yang diakibakan waktu pemijahan yang berbeda antara induk jantan dan betina. Keberhasilan preservasi sperma sangat ditentukan oleh penggunaan krioprotektan yang tepat. Penelitian ini menggunakan krioprotektan intra dan ekstraseluler untuk melindungi sel sperma dari dalam maupun...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2021
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Martin Hertanto, author
ABSTRAK
Edema makula diabetik EMD adalah salah satu penyebab kebutaan utama pada pasien diabetes. Pemberian terapi injeksi anti VEGF selain dapat mencegah perburukan EMD juga mampu memperbaiki tajam penglihatan. Penelitian ini bertujuan mengamati perubahan ketebalan makula sentral CMT , elektroretinogram ERG makula, dan tajam penglihatan setelah pemberian injeksi Aflibercept intravitreal....
2018
SP-PDF
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
<<   1 2 3   >>