Ditemukan 3 dokumen yang sesuai dengan query
Ahmad Alfan Rizka Al Hamami, author
Skriptorium Paheman Radyapustaka memiliki enam naskah beriluminasi yang dibuat pada abad XVIII-XX. Enam naskah beriluminasi ini adalah Serat Babad Prambanan RP 9 (1902), Serat Tuturing Para Raja ing Tanah Jawi RP 10 A (1869), Kekawin Ramayana RP 272 (1783), Serat Yusup RP 349 (1729), Serat Iskandar RP 350 (1729), Serat...
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2021
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Zenny Rahmawati, author
ABSTRAK
Penelitian ini dilakukan pada naskah Raden Sulam yang diperkirakan diciptakan pada tahun 1788 Jawa atau 1866 Masehi di Pedawang, Demak. Naskah ini berisi cerita petualangan Raden Sulam, putra mahkota dari Bandaralim yang ingin menuntut ilmu tentang Islam. Pengembaraannya diwarnai dengan kisah percintaan, peperangan, dan mengajarkan seseorang masuk Islam. Naskah...
Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2014
S57620
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Ayuna Langit Aprisyani Putri Pamungkas, author
ABSTRAK
Skripsi ini merupakan penelitian terhadap naskah koleksi Perpustakaan Nasional Republik Indonesia yang berjudul Cariyos Raja Siyem dengan nomor koleksi KBG 281. Teks berbentuk prosa, berisi catatan perjalanan Raja Siyem berkunjung ke Batawi pada tahun 1871. Penelitian ini bertujuan menghasilkan suntingan teks supaya dapat dipahami oleh masyarakat pada umumnya. Metode kerja...
2016
S64781
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library