Ditemukan 6 dokumen yang sesuai dengan query
Fanisa Isma Sabira, author
Dengan semakin pulih dan berkembangnya sektor pariwisata di Indonesia, termasuk diantaranya heritage tourism, museum telah muncul sebagai salah satu atraksi utama yang menawarkan pengalaman budaya dan sejarah yang unik bagi wisatawan. DKI Jakarta menjadi salah satu wilayah di Indonesia yang memiliki beragam museum sebagai daya tarik pariwisata. Penelitian ini bertujuan...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2023
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Ardian Infantono, author
Animo penghujung yang sangat banyak di museum dirgantara mandala belum terpantau secara jelas karena penghitungannya dilakukan secara manual saat pengunjung masuk...
Yogyakarta: Akademi Angkatan Udara, 2021
050 JDST 10:1 (2021)
Artikel Jurnal Universitas Indonesia Library
Falk, John H., author
Understanding the visitor experience provides essential insights into how museums can affect people’s lives. Personal drives, group identity, decision-making and meaning-making strategies, memory, and leisure preferences, all enter into the visitor experience, which extends far beyond the walls of the institution both in time and space. Drawing upon a career...
New York: Routledge, 2016
e20529221
eBooks Universitas Indonesia Library
Desta Maghfira, author
Penelitian ini menguji pengaruh persepsi terhadap motivasi untuk mengunjungi Museum Seni Rupa dan Keramik di Jakarta, Indonesia. Museum memiliki peran penting dalam sektor budaya, ekonomi, sosial, dan pariwisata, dan memahami persepsi serta motivasi pengunjung dapat meningkatkan relevansi dan keberlanjutan sebuah museum. Penelitian ini didasarkan pada penelitian sebelumnya, khususnya yang menyelidiki...
Depok: Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Indonesia, 2024
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Shanty Roulina, author
ABSTRAK
Cultural tourism saat ini dapat dilihat sebagai pengungkit yang penting bagi pembangunan ekonomi, salah satunya adalah museum yang merupakan daya tarik pariwisata dan mulai melebarkan dirinya kepada aspek kebudayaan. Meskipun masih bersaing dengan daya tarik wisata yang lain, museum mulai berbenah diri untuk lebih banyak menarik wisatawan. Museum Kepresidenan adalah...
2017
T49314
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Addina Silvia Yourdan, author
Penyebaran pandemi Covid-19 menyebabkan museum mengalami penurunan kunjungan akibat dilakukannya penutupan museum. Pentingnya memberikan edukasi kepada masyarakat menyebabkan museum melakukan inovasi pemasaran berupa experiential marketing secara online untuk dapat memberikan informasi koleksi dan pengalaman berada di museum meskipun berada di rumah saja sehingga dapat menarik minat berkunjung wisatawan dikemudian hari....
Depok: Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Indonesia, 2021
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library