Ditemukan 3 dokumen yang sesuai dengan query
Ranti Maradhita Putri Lestari, author
Psychological well-being remaja memiliki keterkaitan erat dengan parent attachment.
Hal ini dikarenakan secure attachment dapat menjadi landasan untuk mengembangkan rasa percaya pada orang tua dan lingkungan sekitarnya dan meningkatkan kemampuan mengembangkan strategi coping efektif yang pada akhirnya akan meningkatkan psychological well-being. Pengaruh attachment pada psychological well-being dapat terjadi secara langsung...
Depok: Fakultas Psikologi Universitas Indonesia, 2023
T-pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Patricia Roulina, author
Kesejahteraan psikologis (PWB) dapat membantu remaja mengatasi stres dan kesulitan. Penelitian ini melihat apakah komponen iklim sekolah (SC) serta jenis kelamin dapat memprediksi PWB remaja di pedesaan Indonesia. Studi epidemiologi dilakukan terhadap 1.023 siswa SMP di Banyuwangi dengan pendekatan berbasis sekolah. Analisis multiple linear regression menunjukkan bahwa siswa laki-laki yang...
Depok: Fakultas Psikologi Universitas Indonesia, 2023
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Clarisa Sutjiatmadja, author
Psychological Well-being (PWB) selama masa remaja menjadi salah satu penentu kesehatan mental di masa dewasa mendatang. Penelitian terdahulu menemukan bahwa Intolerance of Uncertainty (IU), sebagai variabel yang mempengaruhi bagaimana seseorang memaknai dan menanggapi situasi yang tidak pasti, dapat mempengaruhi PWB individu. Salah satu variabel yang diduga dapat menjelaskan hubungan keduanya...
Depok: Fakultas Psikologi Universitas Indonesia, 2023
T-pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library