::  Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

 
Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Purnama Wulansari Neldy, author
ABSTRAK
Seng dan besi merupakan logam yang diperlukan tubuh dalam jumlah yang sedikit. Akan tetapi, seng dan besi tidak dapat diabsorbsi dengan baik dan pengeluaran kedua logam ini dari tubuh berlangsung cepat. Penggunaan kompleks logam proteinat dapat dimanfaatkan sebagai solusi dalam mempertahankan logam agar dapat lebih baik diabsorbsi dan tidak cepat dikeluarkan dari tubuh. Pada penelitian ini dilakukan sintesis logam proteinat dengan mereaksikan senyawa...
2019
S-pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library