Ditemukan 3 dokumen yang sesuai dengan query
Wita Adelina Noer Putri, author
Penelitian ini membahas evaluasi penerapan program employer branding di unit Badan Usaha Milik Negara (BUMN) kepada milenial dengan menggunakan konsep social marketing. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dan menggunakan metode evaluasi yang digunakan untuk melakukan penilaian terkaitproses pelaksanaan program komunikasi employer branding kepada milenial di Bank Mandiri. Melalui penelitian ini, diketahui bahwa implementasi dari program ini...
2019
T54099
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Nerissa Arviana, author
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Employee Value Proposition (EVP) dan Employee Engagement (EE) pada performa penjualan agen asuransi PT Prudential Life Assurance. Penelitian ini juga bertujuan untuk melihat apakah variabel Employee Engagement dapat dijadikan sebagai faktor yang dapat memediasi pengaruh EVP terhadap performa penjualan. Hasil penelitian menyatakan bahwa dimensi...
Jakarta: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2014
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Rafi Damalis Rosadi, author
Employer branding menjadi pendekatan, kebijakan, sekaligus mekanisme yang diterapkan perusahaan untuk membangun citra yang cemerlang dan reputasi yang positif. Penelitian ini berusaha memahami konstruksi sosial yang dilakukan perusahaan sebagai tempat kerja (employer) dalam kebijakan dan mekanisme employer branding serta bagaimana konstruksi sosial terjadi melalui interaksi antara perusahaan, pekerja, dan pihak...
Depok: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2023
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library