::  Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

 
Ditemukan 34 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Tri Yuliani, author
Penelitian ini mengembangkan pembuatan biosensor elektrokimia menggunakan nanopartikel core-shell Fe3O4@Au yang dimodifikasi hemoglobin pada Screen Printed Carbon Electrode (SPCE) untuk mendeteksi akrilamida. Fe3O4NP (~4,9 nm) dan core-shell Fe3O4@Au (~5-6,4 nm) berhasil disintesis melalui metode dekomposisi termal. Hasil ini dikonfirmasi oleh analisis UV-Visible Spectrometer (UV-Vis), X-Ray Diffraction (XRD), Fourier Transform Infrared...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2020
T54553
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Nur Rofha Fadhila, author
Avidin merupakan glikoprotein tetrametrik yang belakangan ini banyak dikembangkan aplikasinya karena sifatnya yang menguntungkan, terutama dalam bidang biomedis. Senyawa yang dapat digunakan sebagai agen pengenal dalam sensor avidin adalah biotin. Biotin diketahui dapat berikatan seara spesifik dengan avidin (Kd ~10−15 M). Nanopartikel core-shell dapat digunakan sebagai bahan label magnetik yang...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2020
S-pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Annisa Indah Reza, author
ABSTRAK
Senyawa turunan spiropiperidin berhasil disintesis meggunakan -diketon asam barbiturat/dimedon, formaldehid serta turunan anilin melalui kondensasi Mannich. Dua reaksi dinilai menghasilkan senyawa target senyawa 1 dan senyawa 3 , sementara satu reaksi lain menghasilkan dihidropiridin senyawa 2 . Hasil dikonfirmasi menggunakan karakterisasi FTIR, UV-Vis dan LC-MS. Sintesis senyawa menggunakan nanokatalis Fe3O4...
2018
T51473
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Ardiansyah Taufik, author
Pada penelitian ini, dua jenis graphene graphene dan nanographene platelets NGP dipergunakan sebagai supporting adsorbent dan juga katalis untuk proses degradasi limbah pewarna. Material graphene dan NGP dipergunakan untuk men-support kemampuan adsorpsi dari material nanopartikel Fe3O4. Kemampuan adsorpsi dari nanopartikel Fe3O4 meningkat dengan penambahan material NGP dan graphene. Penambahan material...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2017
T47676
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Dicky Annas, author
ABSTRAK
Senyawa derivat piran telah berhasil disintesis dengan mereaksikan kurkumin, benzaldehida, dan asam barbiturat senyawa 3 melalui reaksi kondensasi Knoevenagel dan adisi Michael. Namun, 2 reaksi lainnya tidak berhasil membentuk senyawa derivat piran, yaitu senyawa 1 dan senyawa 2. Pada kedua reaksi tersebut digunakan reaktan dimedon, benzaldehida/sinamaldehida, dan malononitril. Ketiga produk...
2017
T47727
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Moch Abdussalam, author
Senyawa turunan pirimidin telah berhasil disintesis dari dimedon, aldehida aromatis (Benzaldehid dan vanilin) dan kelompok urea (urea dan tiourea) melalui reaksi kondensasi Biginelli. Produk yang dihasilkan dianalisis dengan menggunakan instrumentasi spektroskopi UV-Vis, FTIR, GC-MS dan 1H-NMR. Pada reaksi tersebut digunakan katalis Fe3O4@asam sitrat yang telah dikonfirmasi dengan instrumentasi FTIR, XRD,...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2018
T49921
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Mufiid Fatkhurrahman, author
Penggunaan grafena berpotensi besar dalam berbagai aplikasi salah satunya sebagai pembersih tumpahan senyawa hidrokarbon. Penelitian ini bertujuan untuk mensintesis grafena oksida tereduksi (rGO) dari grafit komersial. rGO akan digunakan sebagai pelapis dari poliuretan yang akan menghasilkan nanokomposit PU/rGO sebagai adsorben tumpahan senyawa hidrokarbon. Grafena oksida (GO) disintesis menggunakan metode Hummers...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2022
T-pdf
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Maria Maghdalena, author
ABSTRACT
Senyawa turunan spirooxindole adalah senyawa heterosiklik yang berasal dari bahan alam dan memiliki berbagai aktivitas biologis seperti antioksidan dan antibakteri. Senyawa ini telah berhasil disintesis dengan kondensasi Knoevenagel dan adisi Michael multi komponen satu pot. Sintesis senyawa turunan spirooxindole dapat ditingkatkan efisiensi waktunya dengan menggunakan katalis heterogen berupa grafena oksida/Fe3O4....
2019
S-Pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Muhammad Fajar Fauzan Almahdy, author
Pencemaran lingkungan adalah salah satu masalah serius disebabkan pembuangan limbah berbahaya dan beracun dari industri–industri yang tidak teregulasi. Salah satu material yang banyak digunakan sebagai zat warna adalah sunset yellow pada industri tekstil yang berdampak buruk, menyebabkan risiko kesehatan seperti depresi, kerusakan ginjal, kerusakan hati, dan kanker. Pada penelitian ini...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2023
S-pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Sabrina Ramadwiriani, author
Akrilamida merupakan senyawa neurotoksin yang berpotensi menyebabkakan penyakit kanker yang terbentuk akibat pemaparan suhu yang tinggi saat proses memasak pada makanan dan beresiko pada kesehatan manusia. Penelitian ini akan menghasilkan sensor akrilamida yang sensitif dan selektif berdasarkan penurunan arus HbFe3+ menjadi HbFe2+ hasil interaksi akrilamida dengan hemoglobin. Sensor akan memodifikasikan...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2021
S-pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
<<   1 2 3 4   >>